Pada pertandingan yang berlangsung bulan Mei 2010 itu, Bonucci masih membela Bari. Ancaman hukuman yang diterima bek timnas Italia ini juga sangat berat. Bonucci dituntut dengan hukuman skorsing selama 42 bulan atau 3,5 tahun.
Pengadilan menilai kesaksian Masiello sangat lemah dan memberikan vonis bebas dari segala tuntutan kepada Bonucci. Wajar jika kemudian Davide Torchia, agen Bonucci menyambut gembira vonis itu.
"Kami semua sangat gembira. Perjuangan kami untuk menunjukkan bahwa Bonucci tak bersalah akhirnya berhasil. Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada para pengacara dan semua pihak yang telah mendukung Bpnucci. Sekarang Bonucci sudah bisa fokus bermain sepakbola lagi," ucap Torchia.
Sang agen lalu menyatakan simpatinya kepada pelatih Juventus Antonio Conte. Tak seperti Bonucci, Conte mendapat vonis skorsing selama 10 bulan. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Bonucci Sudah Bisa Fokus ke Sepakbola'
Liga Italia 10 Agustus 2012, 20:59
-
Liga Inggris 10 Agustus 2012, 20:22

-
Pirlo Ingin Beri Sajian Hebat Bagi China
Liga Italia 10 Agustus 2012, 18:30
-
Breaking News: Conte Resmi Diskorsing 10 Bulan
Liga Italia 10 Agustus 2012, 15:08
-
Barzagli: Scommessopoli Membakar Spirit Juve
Liga Italia 10 Agustus 2012, 14:20
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR