Bola.net - - Partai vs , Minggu , bisa jadi sebuah laga yang spesial bagi Gianluigi Buffon. Jika dimainkan, maka kiper 38 tahun Italia dan kapten Juventus itu akan genap melakoni 600 penampilan di Serie A.
Sejauh ini, Buffon sudah mencatatkan 599 penampilan di kasta tertinggi Italia. Buffon memainkan 168 laga Serie A dengan seragam periode 1995-2001, sementara 431 laga setelahnya di bawah panji La Vecchia Signora.
Menurut Football Italia, baru ada tiga pemain yang pernah mencapai milestone ini. Mereka adalah Paolo Maldini, Javier Zanetti dan Francesco Totti. Dari tiga nama itu, hanya Totti yang masih aktif bermain sampai sekarang, dan sudah mengantongi 606 penampilan.
Zanetti pensiun setelah 615 laga Serie A dengan Inter Milan, sedangkan Maldini memegang rekor penampilan terbanyak yakni 647 bersama AC Milan.
Buffon sebenarnya bisa saja mendekati jumlah penampilan Maldini saat ini jika dia tidak ikut turun bersama Juventus ke Serie B pasca-Calciopoli 2006. Namun, Buffon waktu itu memilih bertahan melalui satu musim di kasta kedua sebelum kembali ke Serie A.
Penampilan terbanyak dalam sejarah Serie A:
647 - Paolo Maldini (1985-2009; AC Milan)
615 - Javier Zanetti (1995-2014; Inter Milan)
606 - Francesco Totti (1992-sekarang; AS Roma)
599 - Gianluigi Buffon (1992-sekarang; Parma & Juventus).
Maldini, Zanetti dan Totti menembus batas 600 penampilan di Serie A hanya dengan satu klub. Buffon bakal jadi pemain pertama yang mencapai milestone ini dengan dua klub berbeda.
Klik Juga:
- 100 Penampilan Liga Champions, Buffon Italia ke-3
- Prediksi Chievo vs Juventus 6 November 2016
- Data dan Fakta Serie A: Chievo vs Juventus
- Head-to-head: Chievo vs Juventus
- Juventus 'Serie A' dan Juventus 'Eropa' Berbeda, Ini Kata Lemina
- Dybala Main Basket, Allegri Marah
- Bonucci Merasa Belum Cukup Tangguh Satu Lawan Satu
- Bonucci Tuntut Perbaikan Demi Juara Grup
- Bonucci Suka Grande Partita
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Menatap Laga ke-600 di Serie A
Liga Italia 5 November 2016, 21:30
-
Liga Italia 5 November 2016, 21:00

-
Bonucci Tuntut Perbaikan Demi Juara Grup
Liga Champions 5 November 2016, 20:30
-
Bonucci Merasa Belum Cukup Tangguh Satu Lawan Satu
Liga Italia 5 November 2016, 19:30
-
Dybala Main Basket, Allegri Marah
Liga Italia 5 November 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR