Sudah sejak lama Juventus dikenal sebagai tim yang menjadikan pertahanan kuat sebagai pondasi dasar dalam membangun tim. Bahkan dalam beberapa musim terakhir, Bianconeri menjadi tim dengan pertahanan terbaik di Italia.
Namun Buffon tak merasa kini pertahanan bisa 'diandalkan', terutama di empat pertandingan awal musim ini di mana Juventus telah kebobolan empat gol. Dua diantaranya adalah saat mereka kalah 1-2 melawan Inter Milan akhir pekan lalu.
"Saya pikir salah satu kemampuan Juventus adalah untuk kebobolan satu gol di setiap dua pertandingan, rata-rata. Bila kami mencetak dua gol tiap laga, kami umumnya menang," ujarnya.
"Tapi, kami sudah kebobolan empat gol dalam empat pertandingan Serie A dan itu tak tepat bagi Juventus," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bahagianya Moratti Kala Inter Sukses Pecundangi Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 20:01
-
Bawa Inter Jegal Juve, De Boer Dipuji Moratti
Liga Italia 19 September 2016, 19:25
-
Ini Alasan Allegri Cadangkan Higuain Lawan Inter
Liga Italia 19 September 2016, 18:35
-
Candreva: Inter Mainkan Laga Sempurna Lawan Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 16:15
-
Melo: Inter Harus Selalu Main Seperti Lawan Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR