Bola.net - - Lazimnya seorang penjaga gawang, mendapatkan nomor punggung 1 adalah sebuah idaman. Nomor punggung ini kerapkali diidentikkan dengan kiper utama dalam sebuah klub.
Namun, hal seperti itu justru tidak berlaku bagi kiper muda AC Milan, Gianluigi Donnarumma. Pemain yang baru berusia 18 tahun ini mengaku tidak ingin memakai nomor punggung 1 dan lebih senang memakai nomor 25.
Donnarumma beralasan bahwa nomor 25 telah menjadi bagian penting dalam hidup dan perjalanan karirnya.
"Saya lahir pada tanggal 25 Februari dan saya membuat debut di Seria pada tanggal 25 Oktober. Saya menaruh nomor 25 di sarung tangan yang saya pakai," jelas Donnarumma.
Saat ini, Donnarumma memakai nomor punggung 99 di klub AC Milan. Nomor punggung 25 sendiri saat ini sedang kosong dan tidak ada yang memakainya. Mungkin ini akan dipakai oleh Donnarumma pada musim ini.
Terkait dengan laga debutnya, Donnarumma mengakui bahwa ia tidak merasakan sebuah ketakutan. Padahal, saat itu ia adalah seorang bocah yang baru berusia 17 tahun dan bermain di Serie A.
"Pada hari saya menjalani debut [Sinisa] Mihajlovic bertanya apakah saya takut? Saya katakan tidak. Tapi saya tidak percaya jika itu adalah debut saya dan saya bertanya kepada staff untuk memastikan hal itu," tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Tegaskan Bacca Bahagia di Milan
Liga Italia 15 Desember 2016, 23:29
-
Bukan Nomor 1, Inilah Nomor Punggung Favorit Donnarumma
Liga Italia 15 Desember 2016, 18:23
-
Dybala Jawab Permintaan Messi Untuk Gabung Barca
Liga Italia 15 Desember 2016, 17:59
-
Larangan Aneh Bagi Donnarumma di AC Milan
Liga Italia 15 Desember 2016, 17:37
-
Head-to-head: AC Milan vs Atalanta
Liga Italia 15 Desember 2016, 12:56
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40

























KOMENTAR