Gelandang asal Jepang itu didatangkan Milan di bulan Januari 2014 kemarin. Namun selama enam bulan pertamanya di San Siro, ia gagal tampil menawan. Namun kini semuanya sudah berubah. Ia tampil apik di posisi anyarnya di sektor sayap, dan menjadi top skorer Milan dengan total 6 gol di Serie A.
Dua gol teranyarnya tercipta di stadion Marc'Antonio Bentegodi, Minggu (19/10) kala menghadapi Verona. Milan pun dibawanya menang 1-3. Inzaghi pun menyatakan bahwa dirinya sudah lama bisa melihat potensi yang ada dalam diri Honda dan yakin ia bisa tampil apik bagi timnya.
"Di awal Agustus lalu saya sempat membahas tentang Honda. Saya tahu dia bisa melaksanakan tugasnya. Saya mencari seorang pemain berkaki kidal untuk formasi 4-3-3, dan seiring berjalannya waktu, saya sadar bahwa Honda-lah pemain yang saya cari. Dia pemain berteknik, namun juga memiliki kekuatan yang hebat dan dia banyak berlari hari ini," puji Inzaghi pada Sky Sport Italia. [initial]
Baca Juga:
- Review: Honda Bawa Milan Melaju
- Highlights Serie A: Hellas Verona 1-3 AC Milan
- Inzaghi: Milan Tampil Lebih Baik Dari Yang Diharapkan
- Preview: Verona vs Milan, Berharap Taji Torres
- Milan Incar Roberto Soriano?
- Van Ginkel Senang Berada di Milan
- Torres Benci Ditarik Keluar Dari Lapangan
- Torres Nilai Inzaghi Mirip Aragones
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Mesin Tempur Terbaik Ancelotti
Editorial 20 Oktober 2014, 13:47
-
Cetak Brace, Honda Tuai Pujian Dari Inzaghi
Liga Italia 20 Oktober 2014, 01:07
-
Gagal Clean Sheet, Inzaghi Kecewa
Liga Italia 20 Oktober 2014, 00:29
-
Inzaghi: Milan Tampil Lebih Baik Dari Yang Diharapkan
Liga Italia 20 Oktober 2014, 00:09
-
Highlights Serie A: Hellas Verona 1-3 AC Milan
Open Play 19 Oktober 2014, 22:46
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR