Sebelumnya, muncul kabar bahwa Chelsea sangat ngebet mendatangkan Pobga dari Juventus pada bursa transfer musim panas kemarin. Saking ngebetnya, The Blues sampai rela menawarkan uang sebesar 85 juta Euro plus Oscar pada Bianconeri.
Tak cukup sampai di situ Manajer Chelsea, Jose Mourinho, juga disebut sampai turun tangan langsung demi menuntaskan transfer tersebut. The Happy One disebut menelpon langsung gelandang 22 tahun itu.
Akan tetapi, rayuan itu ditolak mentah-mentah oleh Pogba. Dan menurut tambahan informasi dari Gazzetta dello Sport, gelandang asal Prancis itu juga menolak iming-iming gaji sebesar 12 juta Euro per musim dari The Blues.
Media Italia itu mengklaim bahwa Pogba menolak tawaran tersebut karena ia ingin menjadi sosok pemimpin di skuat Juve sepeninggal Andrea Pirlo, Carlos Tevez dan Arturo Vidal. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- MU Coba Boyong Muller, Bale, Benzema & Ramos
- Perez Ungkapkan Ketertarikan MU Pada Varane
- Diincar MU, Griezmann Tegaskan Bahagia di Atletico
- De Gea Bersedia Teken Kontrak Baru di MU?
- Mangala Akui Menolak Gabung Valencia
- Direktur Barca: Jika Memang Bagus, Nolito Pasti Dibeli
- Direktur Barca Akui Sulit Cari Pengganti Pedro
- FIFA Kirim Peringatan pada Barcelona
- Terhalang Salary Cap, Barca Pede Perpanjang Kontrak Neymar
- Januari, Arsenal Bersiap Angkut Cavani
- 'Chelsea Bisa Datangkan Pogba Pada Januari Nanti'
- Madrid Masih Bernafsu Dapatkan De Gea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Berikan 12 Juta Euro, Pogba Tak Bergeming
Liga Italia 4 September 2015, 22:52
-
City Juara Premier League Musim Ini, Chelsea Runner Up
Liga Inggris 4 September 2015, 20:47
-
Semprot Dr Eva, Jose Mourinho Kini Hadapi FIFA
Liga Inggris 4 September 2015, 15:27
-
'Chelsea Bisa Datangkan Pogba Pada Januari Nanti'
Liga Inggris 4 September 2015, 10:45
-
Hazard: Bukan Saya Saja yang Buruk, Chelsea Juga
Liga Inggris 4 September 2015, 10:21
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR