Defender Juve, Giorgio Chiellini menyatakan pentingnya bagi klub untuk mempertahankan Pogba. Menurut pemain 29 tahun tersebut, sang youngster betah di Turin dan tak ada alasan untuk menjualnya.
"Presiden Agnelli telah menolak banyak tawaran untuk Pogba musim panas lalu. Ia bisa saja menerima salah satu tawaran mahal seperti yang diberitakan media, namun pada kenyataannya tidak," kata Chiellini.
"Saat ini Pogba adalah talenta terbesar bagi dunia sepakbola di posisinya. Ia saat ini bahagia di Turin dan kemungkinan akan segera menandatangani kontrak baru."
Pogba didatangkan secara free transfer dari Manchester United di tahun 2012 lalu. Ia langsung tampil mengesankan di musim debutnya dengan menjadi pilihan utama di bawah trio gelandang reguler Claudio Marchisio, Arturo Vidal, dan Andrea Pirlo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Inginkan Benteke Sebagai Ganti Llorente
Liga Italia 14 Oktober 2013, 20:48
-
Chiellini: Pogba Akan Tetap Bersama Juve
Liga Italia 14 Oktober 2013, 16:44
-
Chiellini Sudah Maafkan Pukulan Mexes
Liga Italia 14 Oktober 2013, 13:50
-
Ketajaman Bendtner Dipuji Chiellini
Piala Dunia 14 Oktober 2013, 12:49
-
Buffon Bicara Soal Rival-Rival Juve di Serie A
Liga Italia 14 Oktober 2013, 11:29
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR