
Menurut Chiellini, rumor tersebut masih terlalu dini. Skuad Juve masih begitu terikat dengan Conte sedangkan skuad timnas Italia masih terikat kepada Prandelli. Chiellini memang anggota dua tim tersebut.
"Saya rasa rumor-rumor ini masih terlalu dini. Kami sangat dekat dengan Conte di Juventus dan Prandelli di Italia. Kami semua saat ini tampil bagus dan saya hanya bisa memuji Prandelli. Tapi Rumor yang menyebut ia akan melatih Juve hanya seperti sepakbola fantasi saja," jelas Chiellini.
Juventus saat ini masih belum terkalahkan di Serie A tetapi hanya bertengger di posisi tiga. Mereka tertinggal dua poin dari AS Roma yang menjalani start sempurna sejauh ini.
"Roma mengejutkan semua orang. Saya sendiri tidak menyangka mereka bisa memulai musim dengan tujuh kemenangan di Serie A. Roma juga tampil dengan gaya sepakbola indah. Jika melihat mereka, saya kadang teringat Juventus dua tahun lalu," imbuhnya. (sw/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Pogba, Mourinho Siapkan 25 Juta Pounds
Liga Inggris 13 Oktober 2013, 21:15
-
Setelah Verratti, Juve Beralih ke Motta
Liga Champions 13 Oktober 2013, 17:50
-
Chiellini: Terlalu Dini Gantikan Conte Dengan Prandelli
Liga Italia 13 Oktober 2013, 11:08
-
Rekan Terbaik dan Lawan Tersulit Bagi Seorang Zidane
Liga Champions 13 Oktober 2013, 05:30
-
Tevez: Takut Madrid? Tak Sudi!
Liga Champions 12 Oktober 2013, 23:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR