Ajang Trofeo Berlusconi adalah ajang untuk menghormati mendiang Ayah Silvio Berlusconi.
Ajang ini pertama kali digelar pada tahun 1991, artinya umur ajang ini sudah 21 tahun.
Ajang ini dianggap pembawa sial. Dari 21 kali digelar hanya 3 kali pemenang trofi ini akhirnya meraih Scudetto di akhir musim.
Awalnya ajang ini hanya mempertemukan AC Milan dengan pemenang Liga Champions atau Copa Libertadores di tahun tersebut. Namun Sejak 1995 Juventus dijadikan lawan permanen.
Musim ini Mercato (kegiatan di bursa transfer pemain) kedua kubu begitu kontras. AC Milan aktif melepas dan menjual bintang-bintang mereka, sementara Juve aktif membeli pemain baru.
Pemain masuk di AC Milan sejauh ini: Montolivo (Fiorentina), Traoré (Nancy), Acerbi (Genoa), Didac Vilà (Espanyol), Taiwo (QPR), Gabriel (Cruzeiro), Constant (Genoa), Zapata (Villarreal).
Pemain keluar di AC Milan sejauh ini: Gattuso (Sion), Van Bommel (PSV Eindhoven), Nesta (Montreal Impact), Inzaghi (end of contract), Roma, (end of contract), Zambrotta (end of contract), Seedorf (Botafogo), Maxi Lopez (end of loan - Catania), Adiyiah (Arsenal Kiev), Comi (Reggina), Zigoni (Pro Vercelli), Ricardo Ferreira (Empoli), Thiago Silva (Paris Saint Germain), Ibrahimovic (Paris Saint-Germain), Taiwo (Dynamo Kiev).
Pemain masuk di Juventus sejauh ini: Giovinco (Parma), Asamoah (Udinese), Isla (Udinese), Leali (Brescia), Lucio (Inter), Pogba (Manchester United), Boakye (Sassuolo), Gabbiadini (Atalanta).
Pemain keluar di Juventus sejauh ini: Manninger (end of contract), Del Piero (end of contract), Grosso (end of contract), Borriello (end of loan – Roma), Pasquato (Udinese), Elia (Werder Bremen), Chibsah (Parma), Krasic (Fenerbahce), Estigarribia (Sampdoria), Felipe Melo (Galatasaray), Gabbiadini (Loan-Bologna).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta: AC Milan vs Juventus Di Trofeo Berlusconi
Liga Italia 19 Agustus 2012, 17:00
-
Preview: Milan vs Juve, Pemanasan Duo Bebuyutan
Liga Italia 19 Agustus 2012, 16:00
-
Juve Tanpa Buffon-Pirlo di Trofeo Berlusconi
Liga Italia 19 Agustus 2012, 02:40
-
Hamsik: Semua Orang Tahu Napoli Dicurangi
Liga Italia 18 Agustus 2012, 07:00
-
Buffon: Juve Raih Tiket Liga Champions di Lapangan
Liga Italia 18 Agustus 2012, 02:01
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR