
Selama ini, Milan hanya pernah dua kali kalah setiap menghadapi Napoli di pentas Serie A. Milan mendominasi dan lebih sering keluar sebagai pemenang.
Dirangkum dari Four Four Two, berikut sejumlah data dan fakta menarik yang melatarbelakangi duel Milan kontra Empoli ini:
Empoli gagal menang dalam 9 dari 10 laga tandang terakhirnya di Serie A.
Empoli hanya menang 2 kali dalam 19 pertemuan melawan Milan di Serie A. Milan mendominasi dengan 12 kemenangan.
Hanya saja, Milan perlu ingat bahwa dua kekalahan melawan Empoli itu semuanya dialami di San Siro dengan skor 0-1.
Milan belum pernah meraih hasil imbang melawan Empoli di San Siro.
Pada pertemuan sebelumnya, Empoli menahan Milan 2-2. Itu adalah kali pertama Empoli bisa mencetak lebih dari satu gol melawan Milan di Serie A.
Milan hanya menang sekali dalam tujuh laga terakhirnya di Serie A (M1 S2 K4).
Empoli, bersama Inter Milan dan Fiorentina, adalah tim dengan gol set piece terbanyak di Serie A musim ini (13 gol).
Di Serie A musim ini, Milan sudah kebobolan sembilan kali lewat situasi tendangan sudut.
Empoli adalah satu-satunya tim di Serie A musim ini yang belum pernah kebobolan di 15 menit akhir laga.
Jeremy Menez mencetak 9 dari 13 gol terakhir Milan di Serie A (4 lewat eksekusi penalti).
Pada laga sebelumnya, setelah sempat menang 3-1 vs Parma, Milan dipecundangi Juventus 1-3. Melawan Empoli adalah panggung yang tepat bagi mereka untuk kembali ke jalur kemenangan sekaligus menghidupkan asa guna menembus zona Eropa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Giornata 23: Milan vs Empoli
Liga Italia 13 Februari 2015, 17:12 -
Preview: Milan vs Empoli, Lesatan Rossoneri
Liga Italia 13 Februari 2015, 16:45 -
De Sciglio Dikaitkan Dengan Duo Clasico
Liga Italia 13 Februari 2015, 14:17 -
Parma dan Milan Terburuk Serie A 2015
Liga Italia 13 Februari 2015, 11:41 -
Nedved: Juventus Memang Biasa Dibenci
Liga Italia 13 Februari 2015, 08:10
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR