Bola.net - - AC Milan melanjutkan Serie A pekan ke-17 yang akan berlangsung pada hari Minggu bertemu dengan
Pada laga sebelumnya, Milan harus menelan pil pahit karena kalah dari AS Roma. Pekan ini, pasukan Vincenzo Montella akan menghadapi ujian berat lagi. Jika tak meraup tiga poin, bisa jadi posisinya di peringkat tiga akan tergeser.
Sementara itu, Atalanta bukan lawan yang mudah dikalahkan meskipun Milan akan tampil di kandang sendiri. Simak data dan faktanya berikut ini:
AC Milan kalah tiga kali dalam lima pertemuan terakhir di Serie A menghadapi Atalanta.
AC Milan gagal mencetak gol di tiga laga kandang dari empat pertemuan terakhir di Serie A menghadapi Atalanta.
Musim ini AC Milan mengumpulkan 16 poin dari enam laga kandang terakhir di liga, tiga kali clean sheet.
Atalanta selalu kalah di dua laga terakhir Serie A, menghadapi Juventus dan Udinese. Mereka tak pernah mengalami kekalahan tiga kali beruntun sejak bulan Januari.
Atalanta mencetak 14 gol dari set pieces musim ini, terbanyak dibandingkan dengan tim Serie A lain.
Alejandro Gomez selalu memberikan assist dalam tiga penampilannya terakhirnya di liga.
Mantan pemain Atalanta yang sekarang di kubu Rossoneri, Giacomo Bonaventura, mencetak dua gol menghadapi Bergamaschi pada tahun 2015 lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella: Tangani Milan Adalah Mimpi Yang Jadi Kenyataan
Liga Italia 16 Desember 2016, 22:59
-
Lawan Atalanta Milan Butuh Sedikit Keberuntungan
Liga Italia 16 Desember 2016, 22:34
-
Flashback: Milan 3-0 Atalanta, Inzaghi Tiga
Open Play 16 Desember 2016, 14:13
-
MU & Chelsea Tanyakan Donnarumma ke Raiola
Liga Inggris 16 Desember 2016, 14:03
-
5 Gol Terbaik Radja Nainggolan Untuk Roma
Open Play 16 Desember 2016, 13:41
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR