Inter bakal lebih termotivasi dalam pertandingan ini karena mereka mengejar posisi lolos ke Eropa. Sementara itu Chievo sudah aman dari degradasi namun tak punya kas ke Eropa musim depan. Berikut kami sajikan data dan fakta pertandingan antara Inter Milan melawan Chievo.
Inter sangat subur saat menghadapi Chievo. Mereka hanya gagal mencetak gol sekali dalam 25 pertemuan terakhir.
Inter mencatatkan lima clean sheet dalam delapan pertandingan terakhir melawan Chievo.
Satu-satunya kemenangan Chievo atas Inter di Meazza terjadi pada 2001.
Inter sudah mengoleksi tiga kemenangan dan dua hasil imbang dalam lima laga terakhir Serie A.
Inter mencatatkan kemenangan kandang atas Roma setelah empat kali laga kandang tanpa pernah menang.
Meski hanya mencetak masing-masing satu gol dalam empat laga terakhir, Chievo sudah mendapat dua kemenangan dan dua hasil imbang.
Tengah pekan lalu, Lukas Podolski mencatatkan gol pertamanya di Serie A.
Mauro Icardi mencetak delapan dari 16 gol terakhir Inter di kandang.
Andrea Ranocchia sudah mengemas tiga gol melawan Chievo.
Riccardo Meggiorini sudah mengemas tiga gol melawan Inter, lebih banyak dari klub lain.
Alberto Paloschi sudah terlibat dalam lima dari tujuh gol terakhir Chievo. Ia mencetak empat gol serta membuat satu assist. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi & Preview Serie A: Inter vs Chievo
Liga Italia 2 Mei 2015, 09:52
-
Data dan Fakta Serie A: Inter vs Chievo
Liga Italia 2 Mei 2015, 06:44
-
Passing Game Roma Sentuh Level Terendah
Liga Italia 9 Maret 2015, 15:05
-
Liga Italia 9 Maret 2015, 11:11

-
Video: Duel Dengan Nainggolan, Mattiello Patah Kaki
Open Play 9 Maret 2015, 06:40
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
-
Hubungannya Dengan Cristiano Ronaldo Merenggang? Ini Pengakuan Dari Karim Benzema
Asia 18 November 2025, 15:55
-
Italia Dipermalukan Norwegia 1-4, Rekor Buruk Azzurri di San Siro Kian Mengkhawatirkan
Piala Dunia 18 November 2025, 15:48
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR