Bola.net - Pemimpin klasemen Juventus akan menjamu peringkat 3 Inter Milan pada pekan ke-26 Serie A 2019/20, Senin (2/3/2020). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi Derby d'Italia di Allianz Stadium ini.
Pada pertemuan pertama di Serie A musim ini, pada pekan ke-7, Juventus menang 2-1 di kandang Inter. Juventus unggul melalui gol Paulo Dybala menit 4, dan Inter menyamakan skor lewat penalti Lautaro Martinez menit 18. Kemenangan Juventus ditentukan oleh gol Gonzalo Higuain menit 80. Ketiga pencetak gol di laga ini adalah pemain-pemain Argentina.
Dalam laga kandangnya melawan Inter di Serie A musim lalu, Juventus menang 1-0 melalui gol tunggal Mario Mandzukic menit 66.
Juventus tak terkalahkan dalam 6 laga terakhirnya melawan Inter di Serie A (M4 S2 K0).
Scroll terus ke bawah untuk statistik yang lebih lengkap.
Statistik Juventus

Juventus di Serie A musim ini: M19 S3 K3, gol 48-24.
Rekor kandang Juventus di Serie A musim ini: M11 S1 K0, gol 29-10.
Gol terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Cristiano Ronaldo (21).
Assist terbanyak untuk Juventus di Serie A musim ini: Rodrigo Bentancur (6).
Cristiano Ronaldo selalu mencetak gol dalam 11 penampilan terakhirnya untuk Juventus di Serie A.
Tak ada hasil imbang dalam 11 laga terakhir Juventus di Serie A (M8 S0 K3).
Juventus tak terkalahkan dalam 33 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Tercipta minimal 3 gol dalam 12 dari 13 laga terakhir Juventus di Serie A.
Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 6 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu menang dalam 5 laga kandang terakhirnya di Serie A: 3-1 vs Udinese, 4-0 vs Cagliari, 2-1 vs Parma, 3-0 vs Fiorentina, 2-0 vs Brescia.
Rekor kepelatihan Maurizio Sarri vs Inter: M4 S3 K3.
Berikutnya: Juventus vs AC Milan (5/3/2020 - Coppa Italia).
Statistik Inter Milan

Inter di Serie A musim ini: M16 S6 K2, gol 49-22.
Rekor tandang Inter di Serie A musim ini: M9 S2 K1, gol 26-12.
Gol terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Romelu Lukaku (17).
Assist terbanyak untuk Inter di Serie A musim ini: Antonio Candreva, Marcelo Brozovic (masing-masing 5).
Inter cuma menang 2 kali dalam 6 laga terakhirnya di Serie A (M2 S3 K1).
Inter selalu bisa mencetak gol di tiap laga dalam 12 laga tandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini.
Rekor kepelatihan Antonio Conte vs Juventus: M0 S0 K3.
Berikutnya: Napoli vs Inter Milan (6/3/2020 - Coppa Italia).
Baca juga artikel-artikel lainnya:
- Juventus Tumbang dari Lyon, Netizen: Berapa Harga Wasit Eropa?
- Reaksi Netizen Setelah Cristiano Ronaldo Melempem Lawan Lyon, Diejek Sudah Kakek-Kakek
- Mampu Kalahkan Juventus, Apa Sih yang Dilakukan Lyon?
- Halau Inter Milan, Napoli Sodorkan Kontrak Baru untuk Dries Mertens
- Diincar MU dan Liverpool, Marcelo Brozovic Katakan Tidak!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Inter Milan
Liga Italia 28 Februari 2020, 18:32
-
Prediksi Juventus vs Inter Milan 2 Maret 2020
Liga Italia 28 Februari 2020, 18:31
-
Klasemen Serie A: Juventus Ditempel Ketat Lazio
Liga Italia 28 Februari 2020, 14:09
-
Jadwal Serie A Pekan ke-26: Derby d'Italia Antara Juventus vs Inter Milan
Liga Italia 28 Februari 2020, 14:09
-
Liga Europa Beres, Sekarang Inter Incar Juventus
Liga Eropa UEFA 28 Februari 2020, 09:17
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR