Bola.net - - Peringkat 2 Juventus akan menjamu peringkat 4 Lazio pada giornata 8 Serie A 2017/18, Sabtu . Berikut beberapa data dan fakta serta statistik yang melatarbelakangi pertandingan di Allianz Stadium ini.
Juventus memenangi 37 dari 38 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 23 dari 27 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus tak sekalipun kebobolan dalam 5 laga kandang terakhirnya di Serie A.
Juventus selalu mencetak minimal 2 gol dalam 8 dari 9 laga kandang terakhirnya melawan Lazio di semua kompetisi.
Lazio memenangi 5 dari 6 laga terakhirnya di Serie A.
Lazio selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 dari 8 laga tandang terakhirnya di Serie A.
Paulo Dybala mencetak 10 dari 20 gol yang sudah diciptakan Juventus di Serie A musim ini.
Ciro Immobile mencetak 9 dari 19 gol yang sudah diciptakan Lazio di Serie A musim ini.
Juventus vs Lazio (Serie A)
Pertandingan: 146
Juventus menang: 78
Gol Juventus: 262
Imbang: 36
Lazio menang: 32
Gol Lazio: 160.
Rekor kandang Juventus vs Lazio (Serie A)
Pertandingan: 73
Menang: 47
Imbang: 18
Kalah: 8
Gol - kebobolan: 162 - 72.

Pada awal musim ini, Juventus kalah 2-3 melawan Lazio di ajang Supercoppa Italiana. Itu adalah kekalahan pertama Juventus dari Lazio di semua kompetisi sejak 2014.
(bola/gia)TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lini Pertahanan, Modal Utama Menangkan Scudetto
Liga Italia 13 Oktober 2017, 22:29
-
Dalam Kondisi Bagus, Higuain Diklaim Bisa Moncer Lagi Bulan Ini
Liga Italia 13 Oktober 2017, 21:51
-
Allegri Waspadai Counter Attack Lazio
Liga Italia 13 Oktober 2017, 21:26
-
Allegri: Mandzukic Ngamuk Jika Diberitahu Dirinya Cedera
Liga Italia 13 Oktober 2017, 19:37
-
Dybala Ambil Keputusan Soal Barca Usai Pikirkan Messi
Liga Italia 13 Oktober 2017, 14:55
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR