
Bola.net - Fiorentina berpotensi mendatangkan eks kiper Manchester United, David de Gea, jika penjaga gawang utamanya, Pietro Terracciano, pindah ke Monza.
Sepanjang musim panas, Fiorentina belum mengambil keputusan pasti terkait masa depan Terracciano dan sempat dikaitkan dengan beberapa kiper lain, namun belum ada langkah konkret.
Kini, menurut pakar transfer Sky Sport Italia, Gianluca Di Marzio, Terracciano sedang dalam negosiasi dengan Monza dan tertarik bergabung dengan proyek baru di bawah asuhan Alessandro Nesta. Menariknya, Fiorentina kini ditangani oleh mantan pelatih Monza, Raffaele Palladino.
De Gea Jadi Opsi Utama
Jika Terracciano benar-benar pergi, Fiorentina akan serius mengejar kiper top untuk memperkuat skuad mereka. Salah satu nama yang muncul adalah David de Gea, mantan kiper Manchester United yang kini berstatus bebas transfer.
Kiper berusia 34 tahun ini sebelumnya juga dikaitkan dengan Monza dan Genoa, namun permintaan gajinya terlalu tinggi bagi kedua klub tersebut. Fiorentina dinilai mampu memenuhi ekspektasi gaji De Gea.
Laporan dari La Repubblica juga menyebutkan bahwa De Gea tertarik bermain di Stadio Artemio Franchi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zlatan Ibrahimovic Tolak Jadi Pelatih, Ogah Punya Rambut Putih!
Liga Italia 7 Agustus 2024, 12:49
-
David de Gea Menuju Fiorentina?
Liga Italia 7 Agustus 2024, 12:23
-
Agar Sayap Tak Lagi Patah, Juventus Mengincar Winger Porto
Liga Italia 7 Agustus 2024, 12:12
-
Liga Italia 7 Agustus 2024, 11:44

LATEST UPDATE
-
Man of the Match Bournemouth vs Arsenal: Declan Rice
Liga Inggris 4 Januari 2026, 04:05
-
Prediksi Inter vs Bologna 5 Januari 2026
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:45
-
Juventus vs Lecce: Pemain Terbaik dan Terburuk di Allianz Stadium
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:37
-
Man of the Match Juventus vs Lecce: Wladimiro Falcone
Liga Italia 4 Januari 2026, 02:27
-
Hasil Sassuolo vs Parma: Jay Idzes Gagal Bantu Neroverdi Raih Poin Penuh
Tim Nasional 4 Januari 2026, 01:13
-
Prediksi Man City vs Chelsea 5 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 00:30
-
BRI Super League: Kuota Penonton Persik vs Persib Dibatasi
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:44
-
Prediksi BRI Super League, Bali United vs Arema FC 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 22:31
-
Prediksi Real Madrid vs Real Betis 4 Januari 2026
Liga Spanyol 3 Januari 2026, 22:15
-
Prediksi Fulham vs Liverpool 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 22:00
-
Prediksi BRI Super League, PSIM Yogyakarta vs Semen Padang 4 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 21:35
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR