
Sebelumnya, striker 36 tahun itu telah menyepakati perpanjangan kontrak berdurasi tiga tahun mendatang di Olimpico pada pekan lalu. Dengan begitu, maka besar kemungkinan bagi Totti untuk mengakhiri karier bersama Giallorossi.
Namun hal itu membuat De Rossi, yang selama ini berstatus sebagai wakil kapten Roma, merasa jika status kapten utama bakal tetap menjadi milik Totti untuk waktu yang kian lama.
"Panggilan sebagai Capitano Futuro kini menjadi sebuah kalimat. Mengingat apa yang telah terjadi, tampaknya saya akan menggunakan ban wakil kapten selamanya," canda De Rossi.
"Satu-satunya hal yang saya minta dari anda, kapten, adalah untuk tetap menang. Selamat untuk pembaruan kontrak anda."
Bersama Totti, pada awal musim ini De Rossi setidaknya masih berhasil membuat Roma bertengger di puncak klasemen Serie A, dengan belum meraih kekalahan sejauh ini. [initial] (foti/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Maicon dan Pasqual Absen Dua Pekan
Liga Italia 28 September 2013, 19:54
-
Totti Bimbang Soal Peluang De Rossi Jadi Kapten Roma
Liga Italia 28 September 2013, 19:33
-
De Rossi Pasrah Hanya Jadi 'Capitano Futuro' Selamanya
Liga Italia 28 September 2013, 04:50
-
'Juve Tak Perlu Pikirkan Posisi di Klasemen Sementara'
Liga Italia 27 September 2013, 08:42
-
Strootman: Meski Tak Difavoritkan, Roma Bisa Saingi Juve
Liga Italia 27 September 2013, 04:30
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR