
Bola.net - Klub Serie A, Juventus dilaporkan sangat serius ingin mengamankan jasa Dusan Vlahovic. Si Nyonya Tua dilaporkan siap mengorbankan Alvaro Morata untuk mengamankan jasa striker Fiorentina itu.
Vlahovic sedang naik daun di Italia dalam dua musim terakhir. Ini dikarenakan ia menunjukkan catatan gol yang impresif bersama La Viola.
Juventus merupakan salah satu tim yang tertarik untuk mengamankan jasa Vlahovic. Mereka ingin sang striker menjadi ujung tombak mereka yang baru di musim depan.
Tuttosport mengklaim bahwa Juventus tengah menyiapkan rencana untuk mendaratkan Vlahovic. Salah satunya dengan mengorbankan Alvaro Morata.
Simak rencana transfer Juventus di bawah ini.
Harga Kemahalan
Laporan itu mengklaim bahwa Juventus memiliki masalah finansial untuk mendatangkan Vlahovic.
Fiorentina memang diketahui siap menjual sang striker. Namun mereka membanderol sang striker seharga 90 juta Euro.
Juventus kesulitan untuk memenuhi permintaan Fiorentina itu. Jadi mereka harus mencari tambahan dana untuk membeli Vlahovic.
Korbankan Morata
Laporan itu mengklaim bahwa cara yang akan ditempuh Juventus untuk mengamankan jasa Vlahovic adalah dengan melepaskan Morata.
Morata saat ini berstatus sebagai pemain pinjaman di skuat Juventus. Namun si Nyonya Tua punya opsi untuk mempermanenkannya di tahun 2022.
Juventus berencana mempermanenkan Morata sebelum menjualnya lagi di musim panas tahun 2022 nanti.
Peminat
Laporan itu mengklaim bahwa Juventus sudah menemukan calon pembeli untuk Morata.
Sang striker dirumorkan bakal dilepas ke Inggris, tepatnya ke klub EPL Tottenham.
Klasemen Serie A
(Tuttosport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tunggu Pogba Cabut dari MU, Siapkan Gaji Rp194 Miliar per Musim
Liga Italia 10 Oktober 2021, 16:52
-
Cristiano Ronaldo Inginkan Federico Chiesa di MU, Juventus: Gak Dulu!
Liga Italia 10 Oktober 2021, 06:40
-
Demi Dusan Vlahovic, Juventus Bakal Tumbalkan Alvaro Morata?
Liga Italia 10 Oktober 2021, 03:40
-
Beppe Marotta Ungkap Juventus Hampir Beli Erling Haaland Hanya 32 Miliar Rupiah!
Liga Italia 10 Oktober 2021, 02:05
-
Positif COVID-19, Pemain Juventus Absen di Final UEFA Nations League
Liga Eropa UEFA 10 Oktober 2021, 01:30
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR