Pengusaha asal Indonesia tersebut sudah mengambil alih kepemilikan 70 persen saham Nerazzurri Oktober tahun lalu, diikuti langkah menuju presiden klub di bulan berikutnya.
Namun saat memutuskan membeli klub dari Massimo Moratti, konsorsium Thohir yang juga diperkuat investor Rosan Roeslani dan Handy Soetedjoto, kabarnya mendapat 'warisan' utang sebesar 200 juta euro.
Demi membayar beban utang tersebut, Il Sole 24 ore mengklaim jika Thohir yang juga memegang sebagian kepemilikan klub NBA Philadelphia 76ers, dilaporkan menimbang opsi penjualan salah satu asetnya dengan DC United disebut jadi prioritas.
Apakah kalian suka mendengar perkembangan ini? Bagikan dengan pintar ke rekan kalian ya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Camoranesi: Juve Tidak Gila Gara-gara Punya Enam Striker
Liga Italia 7 Februari 2014, 23:02 -
Peluang United Gaet Marchisio Terbuka Lebar
Liga Inggris 7 Februari 2014, 22:54 -
Thohir Bantah Akan Jual DC United
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:44 -
Camoranesi: Juve Adalah Sekolah Buat Pemain Berkualitas
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:36 -
Camoranesi: Juve Bisa Raih Dua Gelar Musim Ini
Liga Italia 7 Februari 2014, 22:12
LATEST UPDATE
-
Prediksi Arsenal vs West Ham 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:10 -
Hasil FP1 Moto2 Mandalika 2025: Celestino Vietti dan Manuel Gonzalez Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:48 -
Prediksi Manchester United vs Sunderland 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 09:39 -
Hasil FP1 Moto3 Mandalika 2025: David Munoz Memimpin Joel Kelso
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi Utama 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Pertandingan Livoli Divisi Utama 2025, 3 September-19 Oktober 2025
Voli 3 Oktober 2025, 09:10 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 3 Oktober 2025, 09:09 -
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Asia Talent Cup 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Lengkap Idemitsu Asia Talent Cup 2025: Indonesia Turunkan 4 Wakil
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:08 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 3 Oktober 2025, 09:07
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR