Ekspektasi yang cukup tinggi diberikan manajemen klub terhadap pelatih asal Prancis tersebut. Dua tahun lalu, Garcia membawa Lille meraih double winner di kompetisi domestik walaupun mengawali musim dengan status non unggulan.
Oleh karena itulah, media Italia menjuluki Garcia sebagai 'The New Mourinho'. Pelatih asal Portugal, Jose Mourinho, pernah mengecap kejayaan saat menangani Internazionale di pertengahan dekade lalu.
Menanggapi julukan tersebut, Garcia memilih merendah dan fokus membuktikan kapabilitasnya di akhir musim nanti.
"Saya disebut sebagai Mourinho baru? Dia adalah pelatih jempolan, namun saya tak tertarik dengan perbandingan tersebut. Mari kita lihat pencapaian saya akhir musim nanti," ungkap Garcia kepada reporter.
Pelatih berusia 49 tahun tersebut patut waspada karena Serie A dikenal sebagai kompetisi yang kurang bersahabat terhadap pelatih asing. Musim ini hanya ada tiga pelatih non-Italia yang beredar di kasta tertinggi, dua nama selain Garcia adalah Vladimir Petkovic dan juga Rafael Benitez. [initial] (gds/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dijuluki 'The New Mourinho', Inilah Tanggapan Garcia
Liga Italia 13 Agustus 2013, 12:20 -
Roma Nego Kontrak Totti Pekan Ini
Liga Italia 13 Agustus 2013, 04:00 -
Jantungnya Bermasalah, eks-Kiper Roma Pensiun
Liga Italia 13 Agustus 2013, 01:01 -
Garcia Keluhkan Kondisi Fisik Skuat Roma
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2013, 18:18 -
Perburuan Monaco Mengendur, Roma Siap Sabet Nani
Liga Inggris 12 Agustus 2013, 15:46
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR