Dalam keadaan tertinggal 0-1 setelah dibobol Giampaolo Pazzini hasil assist Alessio Cerci menit 39, Sassuolo mendapatkan satu peluang emas di masa injury time babak pertama. Sebuah tendangan bebas rekannya sukses diteruskan Sime Vrsaljko untuk membobol gawang Milan, tapi wasit tidak mengesahkan gol tersebut karena Vrsaljko sudah terlebih dahulu divonis offside. Tayangan ulang menunjukkan bahwa posisi Vrsaljko terlalu tipis untuk dibilang offside.
"Gol itu sah dan seharusnya bisa mengubah jalannya laga di babak kedua. Sungguh keputusan yang sangat buruk," kata Di Francesco seperti dilansir Football Italia.
Sassuolo sejatinya bisa menyamakan kedudukan melalui penalti Nicola Sansone menit 64. Namun, gol Nigel de Jong pada menit 86 memastikan Milan lah yang keluar sebagai pemenang.
Milan pun lolos ke perempat final. Di putaran berikutnya, pasukan Filippo Inzaghi akan menghadapi salah satu dari Torino atau Lazio. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Filosofi Bertahan Ala Alessandro Nesta
Liga Italia 14 Januari 2015, 23:53
-
Nesta Ingin Berkarir Sebagai Pelatih
Liga Italia 14 Januari 2015, 23:27
-
Mancini: Balotelli Bisa Berakhir Seperti Adriano
Liga Inggris 14 Januari 2015, 22:56
-
Atletico Siapkan Skenario Terburuk Suarez
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 15:49
-
Honda: Ronaldo Cuma Manusia Biasa
Liga Spanyol 14 Januari 2015, 15:46
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR