Juventus harus mengakui ketangguhan tuan rumah Sassuolo pada laga tersebut. Gol tunggal lewat tendangan bebas Nicola Sansone pada menit ke-20 menjadi satu-satunya gol yang tercipta pada laga tersebut.
Usai pertandingan, Buffon pun menegaskan bahwa timnya tak bisa lagi mencari-cari alasan atas kekalahan tersebut. Diakuinya, timnya bermain buruk dan tak cukup mampu untuk membunuh pertandingan.
"Ada alasan untuk sebuah kekalahan pada tiga atau empat minggu lalu, tapi setelah pemain yang cedera kembali dan kami bermain dua atau tiga laga terakhir dengan sangat baik, kami tak bisa bermain seperti babak pertama kami yang buruk," ujarnya.
"Saya pikir kami punya skuat yang penuh kualitas dan sosok yang bisa mengubah kondisi tanpa masalah. Tapi bila kami bermain seperti babak pertama, gagal memenangkan setiap perebutan bola dan gagal melakukan umpan, kami tak bisa menyalahkan siapa pun. Kami semua bermain buruk," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jangan Coret Juventus dari Scudetto
Liga Italia 29 Oktober 2015, 23:33
-
Patrice Evra Rindukan Fans Manchester United
Liga Italia 29 Oktober 2015, 18:06
-
Liga Italia 29 Oktober 2015, 15:19

-
Periode Tergelap Bianconeri di Era Tiga Poin
Liga Italia 29 Oktober 2015, 13:25
-
Bonucci Siap Pindah ke Chelsea
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 12:38
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR