
Bojan mendarat di San Siro musim panas kemarin setelah melalui dua tahun peminjaman bersama AS Roma. Statusnya di Rossoneri pun masih belum permanen karena Giallorossi cuma mengalihkan masa peminjamannya dari Barcelona.
"Saya adalah korban dari masa peminjaman. Para pemain Milan yang didatangkan dengan harga mahal adalah mereka yang harusnya jadi starter. Ini hal normal dan untuk alasan itulah, musim depan hasrat saya adalah tak lagi jadi pemain pinjaman, di manapun saya berada," paparnya pada AS.
Bojan juga mengungkapkan dirinya tak menutup kemungkinan balik ke Camp Nou. "Kembali ke Barca? Jika mungkin, ya tentu saja. Saya pergi untuk dua tahun dan setelah dua tahun petualangan saya di Roma, saya kini ada di sini. Kita lihat saja nanti apa yang terjadi," pungkasnya. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zubizarreta: Tak Ada Pemain Barca Yang Selalu Sukses
Liga Spanyol 20 Februari 2013, 23:11
-
Galliani: Tim Unggulan Tidak Selalu Menang
Liga Champions 20 Februari 2013, 22:45
-
Pele: Hanya Barca Yang Cocok Untuk Neymar
Bola Dunia Lainnya 20 Februari 2013, 19:59
-
Skenario Juventus Datangkan Alexis Sanchez
Liga Champions 20 Februari 2013, 19:30
-
Anderson: Setelah United, Hanya Ada Madrid dan Barca
Liga Champions 20 Februari 2013, 18:35
LATEST UPDATE
-
Wow! Seriusan? Manchester United Tertarik Angkut Neymar di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:36
-
Diincar MU, Conor Gallagher Akui Tidak Bahagia di Atletico Madrid?
Liga Inggris 18 November 2025, 15:25
-
Liverpool Sudah Tahu Harga Semenyo: Ternyata Nggak Mahal-mahal Amat
Liga Inggris 18 November 2025, 15:18
-
Bagaimana Kabar Cedera Franco Mastantuono?
Liga Spanyol 18 November 2025, 15:16
-
Tchouameni Tegaskan Masih Betah di Madrid di Tengah Rumor Ketertarikan Man United
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:57
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR