Bola.net - - Bintang Juventus, Paulo Dybala ikut memberi perhatian terhadap situasi rekan setimnya, Gonzalo Higuain yang kini tengah mengalami periode sukar membobol gawang lawan.
Hingga pekan keenam Serie A musim ini, Higuain hanya mampu mencetak dua gol. Raihan ini berbeda signifikan dengan Dybala yang secara luar biasa sudah mengoleksi 10 gol.
Dybala pun memberi saran kepada Higuain untuk tetap tenang dan cepat atau lambat kompatriotnya di Timnas Argentina itu bakal segera kembali mencatatkan namanya di papan skor.
"Saat ini bukanlah periode yang bagus bagi (Higuain) karena, bagi seorang striker, jelas, tak mengenakkan ketika tak bisa mencetak gol," ujar Dybala kepada Sky Sport Italia.
"Ia hanya butuh rileks dan gol akan datang. Saya juga mengalami kesulitan mencetak gol pada awal musim lalu, tapi segera setelah memecah kebuntuan, gol selanjutnya akan terus mengalir," tambahnya.
Paulo Dybala
Menurunnya penampilan Higuain membuat eks bomber Napoli itu tak mendapat kesempatan menjadi starter kala Bianconeri menghajar sang tetangga, Torino 4-0 kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Akan Kembali Memburu Alex Sandro
Liga Inggris 25 September 2017, 21:41
-
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Olympiakos
Liga Champions 25 September 2017, 16:59
-
Prediksi Juventus vs Olympiakos 28 September 2017
Liga Champions 25 September 2017, 16:58
-
Dari Selatan Mengancam Takhta Si Nyonya Tua
Editorial 25 September 2017, 10:56
-
Ada Jasa Pogba Pada Transfer Matuidi ke Juve
Liga Italia 25 September 2017, 06:46
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR