Musim depan dengan menggunakan kostum Juventus, Dybala akan berjuang dalam tiga kompetisi sekaligus, Serie A, Copa Italia, dan Liga Champions. Yang terdekat, Dybala akan berjuang menghadapi final Piala Super Italia (8/8) melawan Lazio.
"Salah satu alasan bagi saya datang ke sini adalah keinginan saya untuk juara. Ini adalah tempat yang sempurna bagi saya untuk mulai melakukannya," kata Dybala dikutip dari situs resmi klub.
"Kita semua harus siap untuk bermain. Kami berjuang di tiga kompetisi dan juga memiliki Piala Super di depan mata," tambah penyerang berusia 21 tahun tersebut.
Kendati menyebut persaingan Serie A akan semakin sulit, penyerang yang musim lalu mencetak 13 gol di Serie A ini optimis mampu meneruskan dominasi Juventus yang sudah berjalan selama empat musim ke belakang.
"Serie A akan sulit tahun ini. Meskipun kami punya skuad yang kuat dan dapat mengulangi eksploitasi musim lalu," pungkas pemain asal Argentina ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Ingin Presiden Baru Barca Beli Pogba
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 23:33
-
Liga Italia 14 Juli 2015, 20:08

-
Pakai Nomor 21, Ini Alasan Paulo Dybala
Liga Italia 14 Juli 2015, 19:39
-
Tevez Akui Atletico Madrid Inginkan Dirinya
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 19:29
-
Paulo Dybala Siap Bermain Di Semua Posisi
Liga Italia 14 Juli 2015, 19:28
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR