Bola.net - - Pelatih , Luis Enrique ikut memberi testimoni ihwal perjalanan panjang karir ikon AS Roma, Francesco Totti. Menurut Enrique, Totti bukan hanya serang legenda bagi Roma, tapi juga dunia.
Totti akan memainkan pertandingan resmi terakhirnya bersama Roma pada akhir pekan nanti. Roma akan menjamu Genoa pada pekan terakhir Serie A musim 2016/17, Minggu (28/5) di Stadion Olimpico.
Tiket pertandingan terakhir Totti ini sudah ludes terjual sejak pekan lalu. Para fans dan warga Roma ingin memberikan penghormatan terakhir kepada sang Pengeran Roma.
"Totti bukan hanya sekedar Roma, Totti adalah legenda bagi seluruh dunia," puji Enrique dikutip dari Mundo Deportivo.
Vision. Anticipation. Technique. Execution. 💯#Totti👑 #ASRoma #10ForALegend pic.twitter.com/pnWrsjgv2m
— AS Roma English (@ASRomaEN) May 23, 2017
Enrique tentunya sudah tidak asing lagi dengan sosok Totti. Pada musim 2011-12, Enrique pernah menjadi pelatih Roma, pada periode ini pula pelatih 47 tahun mengenal dan mengetahui betapa pentingnya sosok Totti bagi Roma.
Totti, saat ini berusia 40 tahun, sepanjang karirnya hanya pernah membela Roma. Secara keseluruhan, Totti tampil pada 785 penampilan di semua kompetisi bersama Il Lupi. Totti turut menyumbangkan 307 gol dan memberikan gelar scudetto pada tahun 2001 silam.
Bersama timnas Italia, Totti tampil pada 58 laga internasional dan memberikan gelar juara Piala Dunia 2006.
Baca Ini Juga:
- Dilirik Inter, Spaletti Ingin Satu Paket dengan Nainggolan
- Milan Layak Rayakan Kesuksesan Raih Posisi ke-6
- Iaquinta: Totti Pemain Terbaik Yang Pernah Bermain Bersama Saya
- AC Milan Terdepan untuk Tampung Morata
- Alex Meret Jadi Cadangan Buffon di Juventus Musim Depan?
- Kemampuan Komplet Salah, Gomez dan Callejon
- Derby Milan Dalam Perebutan Aleix Vidal?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xavi Dukung Juventus Kalahkan Real Madrid
Liga Champions 24 Mei 2017, 23:45
-
Valverde Jawab Rumor Latih Barcelona
Liga Spanyol 24 Mei 2017, 23:02
-
Banding Ditolak, Messi Dihukum 21 Bulan Penjara
Liga Spanyol 24 Mei 2017, 22:28
-
Aleix Vidal Kembali Berlatih Pasca Cedera Horor
Liga Spanyol 24 Mei 2017, 21:03
-
Enrique: Totti Bukan Milik Roma, Tapi Dunia!
Liga Italia 24 Mei 2017, 20:31
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR