Bola.net - - Hanya ada tiga pemain di Serie A musim ini yang torehan gol dan assist-nya masing-masing telah mencapai dua digit. Tiga pemain dengan kemampuan komplet tersebut adalah Mohamed Salah (Mesir), Alejandro Gomez (Argentina) dan Jose Callejon (Spanyol).
Tak hanya tajam, tapi mereka juga kreatif dalam merancang peluang gol untuk rekan-rekannya. Mereka ibarat paket lengkap.
Hingga giornata 37, Salah telah mengukir 15 gol dan 11 assist bersama AS Roma. Sementara itu, Gomez sudah mengemas 15 gol dan 10 assist bersama .
Callejon setingkat di bawah mereka berdua dengan torehan 13 gol dan 11 assist-nya bersama .
10 - Salah (15,11), Gomez (15,10), Callejon (13,11) are the only 3 players with 10+ goals and 10+ assists in the Serie A 16/17. Complete.
— OptaPaolo (@OptaPaolo) May 22, 2017
Salah mengukir statistik tersebut dalam 30 penampilan. Sementara itu, Gomez dan Callejon mencapainya lewat enam penampilan lebih banyak.
Mohamed Salah (AS Roma) di Serie A 2016/17
Penampilan: 30
Gol: 15
Assist: 11.

Alejandro Gomez (Atalanta) di Serie A 2016/17
Penampilan: 36
Gol: 15
Assist: 10.

Jose Callejon (Napoli) di Serie A 2016/17
Penampilan: 36
Gol: 13
Assist: 11.

Pada giornata penutup nanti, Roma akan menjamu Genoa, sedangkan Napoli tandang ke Sampdoria, dan Atalanta bermain kandang melawan Chievo. Masih ada kesempatan bagi Salah, Gomez dan Callejon untuk menambah pundi-pundi gol maupun assist mereka.
Klik juga:
- Capocannoniere Paling Ketat Sejak Era Nordahl
- Akhir Puasa Kemenangan 69 Hari Nerazzurri
- Assist 5 Musim, Koke Saingi Ronaldo dan Messi
- Ronaldo Menang Hattrick, Messi Unggul Doblete
- Mengukur Besarnya Kontribusi Ramos dan Isco
- Madrid Juara Eropa, Dunia, La Liga Dalam 12 Bulan
- Vinicius Junior, Paduan Skill, Kecepatan dan Insting Gol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique: Totti Bukan Milik Roma, Tapi Dunia!
Liga Italia 24 Mei 2017, 20:31
-
Dilirik Inter, Spaletti Ingin Satu Paket dengan Nainggolan
Liga Italia 24 Mei 2017, 19:03
-
Iaquinta: Totti Pemain Terbaik Yang Pernah Bermain Bersama Saya
Liga Italia 24 Mei 2017, 17:45
-
Kemampuan Komplet Salah, Gomez dan Callejon
Liga Italia 24 Mei 2017, 15:47
-
Capocannoniere Paling Ketat Sejak Era Nordahl
Liga Italia 24 Mei 2017, 10:45
LATEST UPDATE
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR