
Hingga Serie A 2013/14 memasuki giornata keenam, Giallorossi masih belum terkalahkan dan berhasil mengumpulkan poin absolut. Ditambah, mereka hanya kebobolan sekali, yakni saat menang 3-1 atas Parma F.C.
Gervinho sendiri sejauh ini sudah mengemas tiga gol, dan terus tampil apik bersama Roma. Oleh karena itu, ia yakin jika musim ini scudetto bukanlah target yang mustahil diraih.
"Kami sanggup memenangi scudetto. Tim sedang bermain sangat bagus, dan kami kompak serta punya tekad yang kuat," tegas Gervinho.
"Kami menetapkan target untuk menjuarai Serie A, dan kami belum ingin puas sampai berhasil mencapainya."
Selain itu, pemain asal Pantai Gading tersebut juga mengaku sangat bangga bisa bermain bersama pemain legendaris seperti Francesco Totti. Menurutnya, pengalaman bermain bersama Il Capitano merupakan hal yang tak pernah dibayangkannya. [initial] (cds/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Kini Target Dapatkan Gourcuff
Liga Italia 3 Oktober 2013, 17:00
-
EDITORIAL: Rudi Garcia, Gladiator Baru Pemikul Revolusi Roma
Editorial 3 Oktober 2013, 12:09
-
Gervinho Siap Antar Roma Sikut Juve di Jalur Scudetto
Liga Italia 3 Oktober 2013, 02:50
-
'Mazzarri Mengubah Apa Yang Disentuhnya Menjadi Emas'
Liga Italia 2 Oktober 2013, 13:35
-
Garcia: Roma Selalu Main Dengan Gembira
Liga Italia 1 Oktober 2013, 14:09
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR