Bola.net - - Penjaga gawang Juventus, Wojicech Szczesny mengaku tidak menyesali keputusannya pindah ke Juventus. Szczesny mengaku ia malah mendapat banyak keuntungan dengan pindah ke Turin.
Szczesny sendiri memutuskan untuk pindah Juventus pada musim panas lalu. Ia diproyeksikan akan menjadi pengganti Gianluigi Buffon yang umurnya sudah tidak muda lagi.
Namun kenyataan yang terjadi, Szczesny kembali menjadi ban serep di Juventus. Pasalnya Buffon masih menjadi pilihan utama Massimiliano Allegri di bawah mistar gawang Juve.
Mantan kiper Arsenal itu mengaku ia sama sekali tidak menyesali keputusannya pindah ke Turin tersebut. "Ketika saya menyadari waktu saya di Arsenal sudah habis, Juventus datang dan tertarik pada saya, maka segalanya menjadi mudah untuk diputuskan," ujar Szczesny kepada Tuttosport.
"Bagi saya, pindah ke Juventus berarti saya mendapat kesempatan berlatih dengan kiper terbaik di dunia dan saya rasa itu akan menjadi pengalaman yang positif bagi saya."
"Di sini saya tidak merasa sebagai kiper cadangan. Saya lebih merasa seperti kiper yang tidak bermain di setiap pertandingan dan saya rasa akan sangat mudah bagi saya di masa depan setelah merasakan pengalaman seperti ini." tandasnya.
Baca Juga:
- Marchisio Belum Siap Berpindah Ke Lain Hati
- PSG Ajukan Tawaran Yang Menggiurkan Kepada Gelandang Juve
- Juventus Siap Tikung Liverpool Untuk Bek Timnas Jerman Ini
- Presiden Juve Dukung Penggunaan VAR Di Liga Champions
- Rugani: Italia Memberikan Respon yang Bagus
- Napoli Hebat, Tapi Juve Diklaim Bakal Juara Karena Faktor Pengalaman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Temukan Hal Ini di Juve, De Sciglio Bisa Sukses Temukan Performa Terbaiknya
Liga Italia 29 Maret 2018, 22:51
-
Kessi Pede Milan Bisa Bekap Juve Dengan Skor 2-0
Liga Italia 29 Maret 2018, 22:24
-
Crespo Bicara Persaingan Juve-Napoli Raih Scudetto
Liga Italia 29 Maret 2018, 21:03
-
Amelia Dukung Donnarumma Gantikan Buffon
Liga Italia 29 Maret 2018, 19:49
-
Hanya Jadi Ban Serep di Juve, Szczesny Tidak Menyesal
Liga Italia 29 Maret 2018, 14:09
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR