Raiola adalah satu di antara segelintir super agent yang ada di Eropa. Ia bukan saja mewakili pemain, namun kadang juga bisa berperan sebagai penasehat bagi klub yang akan melakukan transfer.
"Saat ini Cavani tak akan pergi, tetapi saya tak terlalu yakin pada bursa transfer berikutnya. kalian (para wartawan) pasti sudah cukup pintar untuk mengetahui ke mana Cavani akan berlabuh tahun depan," ujar Raiola.
Salah satu yang menghalangi kepergian Cavani hingga saat ini adalah harganya yang kelewat mahal. Napoli hanya mau melepas Cavani jika ada klub yang berani membayar nilai buyout penyerang timnas Uruguay itu yang mencapai 63 juta euro.
"Saya yakin akan ada klub yang bersedia membayar angka itu. Namun saat ini hanya ada lima klub yang punya cukup uang untuk membayarnya; Barcelona, Real Madrid, Manchester United, Chelsea dan Paris Saint-Germain," pungkasnya. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Resmi Dapatkan Sturridge
Liga Inggris 2 Januari 2013, 23:11 -
'Hanya Lima Klub Yang Sanggup Beli Cavani'
Liga Italia 2 Januari 2013, 19:30 -
Redknapp: Hanya Pelatih Bodoh Yang Bisa Gagal di Chelsea
Liga Inggris 2 Januari 2013, 19:00 -
Chelsea dan Arsenal Keder Pada Gaji Sneijder
Liga Inggris 2 Januari 2013, 18:03 -
Redknapp: Salah Besar Jika Chelsea Buang Lampard
Liga Inggris 2 Januari 2013, 17:00
LATEST UPDATE
-
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR