Bola.net - - Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis mengungkapkan salah satu rahasia Gonzalo Higuain. Menurutnya, penyerang Argentina itu tak senang bermain dengan Jose Callejon.
Seperti diketahui, Penyerang asal Argentina tersebut mencetak 91 gol dalam 146 pertandingannya untuk Napoli, termasuk 36 gol dari 35 pertandingan di Serie A musim lalu.
Nah, salah satu kunci kekuatan Napoli di beberapa musim terakhir adalah lini depan mereka. Selain Higuain, ada juga nama Jose Callejon yang juga bersinar sejak bergabung dari Real Madrid.
Namun baru-baru ini, Aurelio De Laurentiis mengatakan bahwa Higuain tak suka dengan Callejon. Pernyataan itu dikatakan oleh saudara dari Higuain, Nicolas Higuain kepada dia.
"Saya dan Higuain tak banyak bergaul dengan Higuain, saya tak pergi makan malam bersamanya. Saya tahu keluarganya sangat baik, dan saya harus mengatakan mereka teladan, dengan ayah yang luar biasa," ujarnya.
"Lalu ada saudaranya (Nicolas) yang mengatakan kepada saya, "Higuain tak suka bermain dengan Callejon, beli pemain lain'" ungkapnya.
"Saya tak pernah menjual dia karena saya mencintai Callejon. Jadi saya meningkatkan kontraknya dengan durasi empat tahun. Saya bukan orang yang bisa diperas," tegasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Tak Terganggu Memori Buruk Lawan Milan
Liga Italia 7 Maret 2017, 21:17
-
Chiellini: Juve Tak Perlu Bermain dengan Indah
Liga Italia 7 Maret 2017, 19:34
-
Chiellini: Juventus vs Milan, Klasik Dan Sulit
Liga Italia 7 Maret 2017, 14:15
-
Marotta: Allegri Akan Bertahan di Juventus
Liga Italia 7 Maret 2017, 12:46
-
Higuain Tak Suka Bermain Dengan Callejon
Liga Italia 7 Maret 2017, 10:05
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR