Honda memang belum lagi mengeluarkan kemampuan terbaiknya seperti di klub sebelumnya CSKA Moscow. Dan menurut pemain Jepang tersebut, dirinya masih butuh adaptasi agar dapat kembali ke performa terbaiknya.
Apalagi menurutnya, posisi bermainnya selama ini bukan posisi terbaik di mana dirinya biasa bermain.
"Saya sering berbicara dengan Seedorf. Bahasa Inggris Seedorf sangat baik sehingga mudah untuk memahami satu sama lain. Pada awal sekali, saya tak mengerti banyak hal, jadi saya sering pergi ke tempatnya dan meminta lebih detail," ungkapnya.
"Saya juga tak merasa nyaman di sebelah kanan pada awalnya. Tapi Kaka telah menjadi playmaker dan dia bermain dengan sangat baik. Jadi saya butuh untuk menemukan tempat saya," tandasnya. (tri/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Minta Milan Beli Richards
Liga Italia 6 April 2014, 17:33 -
Honda Akui Masih Butuh Waktu Adaptasi
Liga Italia 6 April 2014, 15:00 -
Keisuke Honda Ingin Juara Bersama Milan
Liga Italia 6 April 2014, 13:00 -
Jersey Jawara Serie A Milenium Kedua
Editorial 5 April 2014, 21:46 -
Preview: Genoa vs AC Milan, Incar Hattrick Menang
Liga Italia 5 April 2014, 17:15
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR