Bola.net - Klub Serie A, AC Milan dilaporkan tengah berburu kiper baru di musim panas nanti. Salah satu kiper yang sedang santer dikaitkan dengan Rossoneri adalah Mike Maignan dari Lille.
Milan ingin mendatangkan kiper baru untuk menggantikan Gianluigi Donnarumma. Kiper utama Rossoneri itu berpeluang meninggalkan klub pada akhir musim.
Kontrak Donnarumma akan berakhir pada musim panas ini. Sampai sejauh ini pemain berusia 22 tahun itu masih belum bersedia meneken kontrak baru.
Meski Milan masih ingin mempertahankan Donnarumma, mereka juga sudah menyiapkan alternatif penggantinya. Menurut laporan, Rossoneri mengincar Mike Maignan.
Kiper Top
Maignan masih terikat kontrak dengan Lille hingga Juni 2022. Agen Maignan mengatakan bahwa kliennya adalah kiper yang bagus.
“Dia adalah kiper top. Dia adalah penerus Bernard Lama. Mike selalu mengatakan dia adalah panutan baginya,” kata Bruno Satin kepada Sky Sport Italia.
Ideal untuk Milan
Lebih lanjut, Satin juga mengatakan kalau Maigna bisa jadi opsi untuk Milan. Menurutnya, Maignan akan sangat ideal untuk Rossoneri.
“Dia akan menjadi pilihan yang sangat bagus untuk Milan jika Donnarrumma tidak memperpanjang kontraknya," lanjutnya.
"Dia datang dari akademi PSG, tapi dia berkembang pesat di Lille, dia adalah salah satu pemain kunci mereka.”
Sumber: Football Italia
Baca Juga:
- Milan Dibikin Babak Belur Lazio, Bennacer: Permainan Kami Tidak Buruk kok
- Juventus Hampir Capai Kata Sepakat dengan Gianluigi Donnarumma?
- 5 Pelajaran Lazio vs AC Milan: Rossoneri, From Hero to Zero
- Kasus Perusahaan Judinya Diselidiki UEFA, Zlatan Ibrahimovic Terancam Skorsing 3 Tahun
- Inter Milan Bisa Rayakan Scudetto Musim 2020/2021 Akhir Pekan Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gianluigi Donnarumma Tunda Obrolan dengan Juventus dan AC Milan, Ada Apa?
Liga Italia 28 April 2021, 11:29
-
Inikah Pengganti Ideal Gianluigi Donnarumma di AC Milan?
Liga Italia 28 April 2021, 10:34
-
Milan Dibikin Babak Belur Lazio, Bennacer: Permainan Kami Tidak Buruk kok
Liga Italia 27 April 2021, 22:26
-
5 Calon Klub Baru Gianluigi Donnarumma Musim Depan, Ada Juventus
Editorial 27 April 2021, 15:02
-
Juventus Hampir Capai Kata Sepakat dengan Gianluigi Donnarumma?
Liga Italia 27 April 2021, 14:56
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR