
Bola.net - Inter Milan mengalahkan AS Roma 3-0 di giornata ke-16 Serie A musim ini. Pertandingan ini berlangsung di Olimpico, Minggu (5/12/2021) dini hari WIB.
Inter mencetak seluruh gol kemenangan di babak pertama. Mereka menjebol gawang Giallorossi melalui Hakan Calhanoglu, Edin Dzeko dan Denzel Dumfries.
Kemenangan ini mengantarkan Inter naik ke posisi kedua klasemen sementara Serie A dengan 37 poin. Sedangkan Roma tertahan di peringkat kelima dengan 25 poin.
Kemenangan ini juga mendapatkan beragam reaksi dari netizen di Twitter. Apa saja kata mereka? Simak di bawah ini Bolaneters.
Sekarang Lawan Roma Woles
Ini #RomaInter paling ga senam jantung dalam beberapa tahun terakhir. Liat Roma lg nyerang juga woles ajalah bek gue tembok beton 🔥🔥🔥
— Vicky Nerrazurro (@pratamavicky177) December 4, 2021
Kayak ujicoba Pramusim
Kayak ujicoba di preseason
— Felix de Nola (@rickysofian) December 4, 2021
Mourinho Baik
Mourinho baik bener kasih tempat latihan inter di olimpico
— Pria Rasa Coklat (@childofthefalls) December 4, 2021
Nasib Mantan Pelatih
Inzaghi lawan lazio kalah
— ndun !!! (@buluperinduh) December 4, 2021
Spaletti lawan inter kalah
Sarri lawan napoli kalah
Mourinho lawan inter kalah
Mantan pelatih, dikalahkan mantan klubnya masing2.
Parkir Bus Diacak-Acak
Setuju sih seakan parkir bus mourinho yg terkenal solid but kali ini dibuat acak2 sama inter padahal diawal udah pasang 5 bek. Tk pikir ibter sepeninggal conte,lukaku sma hakimi bakalan nurun performa nya ternyata malah gacor.
— Heru Purwanto (@heru_412) December 4, 2021
Mourinho Emang Sayang Inter
Mourinho emang sayang Inter
— Mr. D (@DeswanDzdz) December 4, 2021
Terima Kasih Mourinho
Terimakasih Mourinho! Sang agen Inter 😀#ForzaInter
— Fahmi Mudzakir (@fahmimudzakir) December 4, 2021
Kayak Bukan Inter
Kaya bukan Inter yang biasanya...
— Baasith 👀 (@Baasith_07) December 4, 2021
Proses Goal Berkelas Semua...
Bikin terpana.
Kang Kebab On Fire
Cakep bener maennya @Inter, kang kebab on fine
— A.Hermawan (@agushermaone) December 4, 2021
Berasa Nonton Barcelona Era Messi
Gw baru ngerasa nonton inter kaya nonton barcelona pas ada messi..seranggannya mengalir cepat enak bgt ditonton.. Langsung nusuk ke jantung pertahanan lawan.. Ngeri bgt INTERnya simon inzaghi 😍💪#romainter
— Misbakhul Munir Zain (@Mmzain6) December 4, 2021
Ah Bingung
Calha golnya langka... Dzeko golnya setelah inzaghi ball yang ciamik... Dumfries golnya hasil umpan Basto yang posisinya bek lho padahal...
— Evan Dwizra (@evandwizra) December 4, 2021
Ah bingung 🖤💙 #ForzaInter
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AS Roma vs Inter Milan, Calhanoglu Akui Incar Gol dari Sepak Pojok
Liga Italia 5 Desember 2021, 21:34
-
Roma Dihajar 0-3, Mourinho: Inter Lebih Kuat, Semoga Sukses di Liga Champions
Liga Italia 5 Desember 2021, 13:11
-
5 Pelajaran AS Roma vs Inter Milan: Mourinho Dipermalukan Mantan
Liga Italia 5 Desember 2021, 07:07
-
Inter Bantai Roma: Mourinho Agen Inter, Berasa Nonton Barcelona Era Messi
Liga Italia 5 Desember 2021, 03:47
-
Man of the Match AS Roma vs Inter Milan: Hakan Calhanoglu
Liga Italia 5 Desember 2021, 02:55
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR