Bola.net - - Luciano Spalletti percaya bahwa Inter Milan masih bisa lebih baik meski mereka baru saja menang 3-0 atas Fiorentina di laga pekan perdana Serie A.
Mauro Icardi membuat dua gol dan Ivan Perisic memastikan kemenangan timnya di Giuseppe Meazza, dalam laga yang menandai kembalinya Stefano Pioli ke Milan usai sebelumnya dipecat Nerazzurri.
Namun Fiorentina sempat tampil mengancam usai Inter mencetak gol kedua, dan Spalletti mengakui timnya masih harus banyak belajar.
"Amat bagus untuk menang, memulai dengan hasil apik. Namun kami harusnya tidak mengalami penurunan selama setengah jam. Kami harus memperbaiki itu, namun tim yang saya miliki berkualitas dan amat kuat," tutur Spalletti menurut FFT.
Luciano Spalletti
Spalletti juga mengaku puas dengan debutan Milan Skriniar di lini belakang.
"Perisic punya kualitas dalam memanfaatkan ruang dan menyelesaikan peluang, begitu juga dengan Icardi," lanjutnya.
"Namun saya juga akan memuji Miranda dan Skriniar, karena ketika kami harus bertahan, mereka melakukannya dengan baik, melawan Fiorentina, tim dengan serangan yang apik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jika Punya 200 Juta Euro, Tiga Pemain Ini Akan Dibeli Inter
Liga Italia 21 Agustus 2017, 18:06
-
Marchisio Akan Tinggalkan Juventus?
Liga Italia 21 Agustus 2017, 17:33
-
Rekor Possession Milan dan Statistik Impresif Cutrone
Liga Italia 21 Agustus 2017, 14:58
-
Pjanic: Bentuk Terbaik Juventus Belum Muncul
Liga Italia 21 Agustus 2017, 14:45
-
Buffon: Tak Perlu Takut Teknologi VAR
Liga Italia 21 Agustus 2017, 14:26
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR