Bola.net - - Bek AC Milan, Cristian Zapata buka suara mengenai golnya ke gawang Inter Milan baru-baru ini. Zapata menyebut ia bahagia bisa membantu Rossonerri mengimbangi Inter Milan di Derby Milan baru-baru ini.
Pada pertandingan Giornata ke 32 tersebut, kubu AC Milan harus berhadapan dengan Inter Milan pada Derby Della Madonina. Pada laga tersebut, kubu Rossonerri tertinggal dahulu 2-1 berkat gol Antonio Candreva dan Mauro Icardi di babak pertama.
Namun beberapa detik sebelum pertandingan terakhir, AC Milan berhasil menyamakan kedudukan. Adalah Christian Zapata yang menjadi juru selamat Rossoneri setelah tendangan Zapata disahkan menjadi gol oleh wasit karena bola yang disapu Gary Medel itu sudah melewati garis gawang.
Mauro Icardi vs Cristian Zapata
Zapata sendiri bahagia dengan gol tersebut karena gol tersebut berhasil menyelamatkan Milan dari kekalahan. "Saya hanya melakukan yang terbaik. Saya hanya menjulurkan kaki saya dan bola itu masuk. Saya senang bisa mencetak gol," ungkap Zapata kepada Premium Sports.
"Kami selalu bangga mengenakan seragam ini dan kami terus berjuang di setiap pertandingan. Kami berada di jalur yang tepat."
"Kami masih sangat bisa bermain di Europa League musim depan. Kami sudah mendemonstrasikan hal tersebut." tutup bek TImnas Kolombia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Pertimbangkan Boyong Deulofeu Kembali ke Camp Nou
Liga Spanyol 16 April 2017, 20:14
-
Montella: Inter Cuma Buang-buang Waktu
Liga Italia 16 April 2017, 04:00
-
Jadi Penyelamat Milan, Ini Kata Zapata
Liga Italia 16 April 2017, 01:10
-
Derby Milan Berakhir Imbang, Zapata Puas
Liga Spanyol 16 April 2017, 00:50
-
Zapata Buyarkan Kemenangan Inter di Derby Della Madonnina
Galeri 15 April 2017, 21:36
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR