Pertandingan lawan Lazio itu akan dilangsungkan di San Siro, Selasa atau Rabu (21/09) dini hari WIB mendatang. Melawan tim asuhan Simone Inzaghi itu, Montella pun menyatakan bahwa ia akan menurunkan komposisi pemain yang berbeda dengan akhir pekan kemarin, saat main lawan Sampdoria.
"Saya mungkin akan membuat beberapa perubahan. Saya tidak suka selalu bermain dengan pemain yang sama," cetus Montella pada Milan TV.
"Kami masih memiliki satu sesi latihan sebelum pertandingan, saya akan memutuskan besok pagi. Meski demikian, saya tidak ingin mengubah lebih dari satu pemain per posisi," tegasnya.
Montella lantas memberikan update terkait cedera yang dialami oleh Luca Antonelli dan Mattia De Sciglio. Ia mengatakan bahwa dari dua bek tersebut, satu belum siap untuk tampil.
"Luca Antonelli mengalami cedera kepala, tidak mudah untuk tahu persis kapan ia akan siap. De Sciglio baik-baik saja. Ia berlatih kemarin dengan sisa kelompok dan ia dapat dipanggil untuk pertandingan besok," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Montella Masih Kecewa Dengan Hasil Kontra Udinese
- Inzaghi Dipecat Milan Bukan karena Kesalahannya
- Niang Yakin Montella Akan Bawa Milan ke Eropa
- Montella Cukup Puas Dengan Aksi Bacca Lawan Sampdoria
- Montella Waspadai Kekompakan Skuat Lazio
- Kesal, Montella Minta Raiola Tutup Mulut
- Tiga Klub Serie A Inginkan Cesc Fabregas
- AC Milan Ramaikan Perburuan Belotti
- Montella: Semuanya Terkendali
- Bonaventura: Bacca? Tak Ada Yang Pasti Starter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jamu Lazio, Montella Akan Lakukan Rotasi Pemain
Liga Italia 19 September 2016, 22:42
-
Montella Masih Kecewa Dengan Hasil Kontra Udinese
Liga Italia 19 September 2016, 22:17
-
Inzaghi Dipecat Milan Bukan karena Kesalahannya
Liga Italia 19 September 2016, 21:19
-
Niang Yakin Montella Akan Bawa Milan ke Eropa
Liga Italia 19 September 2016, 19:32
-
Montella Cukup Puas Dengan Aksi Bacca Lawan Sampdoria
Liga Italia 19 September 2016, 18:56
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR