Menjelang Derby Milan, Andrea Stramaccioni tidak mencantumkan beberapa pemain bintangnya seperti Diego Milito, Walter Samuel, Antonio Cassano dan Javier Zanetti di Liga Europa nanti malam.
"Mereka saya istirahatkan, karena Milito, Samuel, Cassano dan Zanetti telah menjalani 5 laga dalam 10 hari terakhir, jadi saya hanya akan menurunkan para pemain yang kondisinya prima." ujar Strama pada situs football-italia.
Kebijakan klub yang menjual full-back asal Brazil, Douglas Maicon, ke Manchester City ternyata disesali oleh pelatih muda asal Itali tersebut.
"Jika dia masih bersama kami di musim ini, mungkin keseimbangan skuad akan berbeda dan saya bisa menerapkan berbagai macam pola menyerang dengan adanya Maicon." (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan: El Shaarawy Lebih Bagus Dari Ibra
Liga Italia 4 Oktober 2012, 22:32
-
Jelang Derby Milano Galliani Memohon Bantuan Fans
Liga Italia 4 Oktober 2012, 15:23
-
Jelang Derby Milan, Strama Rotasi Skuad Inter
Liga Italia 4 Oktober 2012, 14:20
-
Highlights Liga Champions: Zenit 2-3 AC Milan
Open Play 4 Oktober 2012, 11:43
-
Ambrosini Himbau Milanisti: Derby Tanpa Kalian Tak Berarti
Liga Italia 4 Oktober 2012, 11:05
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR