Ya, nama Callejon memang sempat dikabarkan menjadi buruan The Blues pada musim lalu. Namun kabar tiba-tiba menghilang di perjalanan.
Nah, rupanya ketertarikan Chelsea tak berhenti sampai di situ. Musim panas ini, Chelsea juga dikabarkan tertarik untuk mendatangkan pemain yang musim lalu mencetak 20 gol bagi Napoli tersebut.
Namun tampaknya Chelsea harus kembali gigit jari karena Callejon menegaskan dirinya tak berharap untuk pindah karena merasa bahagia di Napoli.
"Saya telah mendengar banyak pembicaraan terkait saya. Saya tahu bahwa Jose Mourinho tertarik kepada saya," ujarnya.
"Tahun lalu saya membuat keputusan dan saya tak menyesalinya. Saya bahagia di tim dan juga kota ini. Saya akan bertahan di Napoli," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Umumkan Skuat Untuk Pramusim
Liga Inggris 21 Juli 2014, 21:55
-
Raul Garcia: Torres Masih Cinta Atletico
Liga Spanyol 21 Juli 2014, 21:28
-
Chelsea Minta 13 Juta Pound Untuk Torres
Liga Champions 21 Juli 2014, 20:10
-
Holland: Petr Cech Pulih Lebih Cepat
Liga Inggris 21 Juli 2014, 20:00
-
Jose Callejon Tak Tertarik Tawaran Jose Mourinho
Liga Italia 21 Juli 2014, 17:30
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR