Llorente sendiri memang semakin terpinggirkan semenjak Alvaro Morata menunjukkan penampilan yang sangat menjanjikan. Dikabarkan oleh The Express, Tottenham Hotspur adalah salah satu klub yang meminati mantan penyerang Athletic Bilbao tersebut.
Cavani sendiri bisa dibilang kehilangan insting predator nya semenjak hijrah ke PSG. Hal itu juga erat kaitannya dengan adanya sosok Zlatan Ibrahimovic yang 'memaksa' Cavani bermain di luar posisi aslinya.
Cavani jelas merupakan salah satu pilihan yang tepat di mata Si Nyonya Tua. Apalagi jika melihat ke belakang, striker asal Uruguay itu selalu mampu mencetak lebih dari 20 gol di tiap musim semasa masih berseragam napoli.
Sedangkan di musim ini, koleksi gol Cavani sangat jauh menurun dengan hanya mampu mencetak 8 gol dari 28 pertandingan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pastore Akui Keberadaan Ancelotti Bisa Membuatnya ke Madrid
Liga Spanyol 8 April 2015, 19:04
-
Rayakan Paskah, WAGs Ini Menjelma Jadi Kelinci Seksi
Open Play 8 April 2015, 18:38
-
United Siapkan 60 Juta Pounds Untuk Edinson Cavani
Liga Inggris 8 April 2015, 16:11
-
Jual Llorente, Juventus Incar Cavani
Liga Italia 8 April 2015, 14:55
-
Bermodal 'Tentara' Presiden PSG Yakin Sanggup Lewati Barca
Liga Spanyol 8 April 2015, 12:46
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR