Pemain berusia 33 tahun itu masih memiliki setahun tersisa dari kontraknya di Olimpico, namun ia memilih untuk memutuskan kontrak demi bergabung dengan Internacional.
"Ada siklus dalam sepak bola dan siklus saya di Roma begitu indah," ujarnya pada Gazzetta dello Sport.
"Saya akan selalu membawa fans dan rekan-rekan setim di hati saya, mereka yang selalu amat respek pada saya. Saya akan pergi dengan kepala tegak karena saya selalu melakukan yang terbaik dan saya bangga akan itu."
Mantan bek Bayer Leverkusen itu juga merasa Giallorossi punya peluang untuk menjadi kampiun beberapa musim kemarin andai mereka tak terhalang dominasi Inter Milan kala itu. "Tapi saya melihat banyak ambisi di latihan pra-musim dan skuad ini punya karakter," imbuhnya.
Juan juga mengungkapkan alasannya memilih Internacional, bukannya pulang ke Flamengo. "Saya sudah bicara pada Flamengo tapi kami tak menemukan kata sepakat. Kemudian saat saya setuju gabung Internacional, Flamengo kembali menelepon tapi itu sudah terlambat, saya sudah berjanji," tutupnya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juan: Roma Akan Selalu di Hati Saya
Liga Italia 16 Juli 2012, 16:30
-
Roma Resmi Dapatkan Bradley dari Chievo
Liga Italia 16 Juli 2012, 05:00
-
Roma Kian Dekat Untuk Dapatkan Destro
Liga Italia 15 Juli 2012, 05:15
-
Demi Bojan, Newcastle Siap Lepas Santon
Liga Inggris 14 Juli 2012, 23:01
-
Borini Tak Sabar Berduet Suarez
Liga Inggris 14 Juli 2012, 22:02
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR