
Bola.net - Direktur Olahraga Juventus, Fabio Paratici membantah rumor timnya akan mencoba menggaet Paul Pogba di musim dingin nanti. Paratici menyebut lini tengah Juventus saat ini sudah padat sehingga mereka tidak butuh gelandang baru.
Pada musim panas kemarin, Pogba sempat menyatakan secara blak-blakan bahwa ia ingin meninggalkan Manchester United. Sang gelandang menyebut bahwa ia butuh tantangan baru setelah tiga musim membela Setan Merah.
Juventus disebut-sebut sebagai salah satu klub yang sangat meminati jasa Pogba. Mereka disebut bakal memboyong sang gelandang di bulan Januari nanti.
Ketika dikonfirmasi mengenai hal itu, Paratici membantah. Ia menyebut bahwa timnya tidak membutuhkan gelandang baru untuk saat ini.
Baca pernyataan lengkap sang Direktur Olahraga di bawah ini.
Skuat Komplit
Kepada Calciomercato, Paratici menegaskan bahwa timnya tidak memiliki niatan untuk mendatangkan Paul Pogba.
Ia menyebut bahwa skuat Juventus saat ini sudah komplit sehingga mereka tidak perlu menambah amunisi baru untuk lini tengah mereka.
"Seperti yang sudah berulang kali saya katakan, kami sudah memiliki tim yang komplit dan juga sangat kompetitif,"
Stok Melimpah
Paratici juga membeberkan bahwa Juventus saat ini memiliki stok gelandang yang melimpah di lini tengah mereka.
Untuk itu mereka tidak akan mendatangkan Pogba atau gelandang lain ke Turin, karena itu akan menjadi sebuah tindakan yang mubazir.
"Kami memiliki Emre Can dan Sami [Khedira] juga sudah pulih. Jadi kami tidak punya rencana untuk belanja di bursa transfer nanti." ia menandaskan.
Tertinggal
Juventus saat ini berada di peringkat kedua klasemen sementara Serie A musim ini.
Mereka tertinggal dua poin dari Inter Milan yang kini duduk sebagai pemuncak klasemen sementara Serie A.
(Calciomercato)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Udinese
Liga Italia 13 Desember 2019, 19:02
-
Prediksi Juventus vs Udinese 15 Desember 2019
Liga Italia 13 Desember 2019, 19:01
-
Juventus Bantah Bakal Kejar Paul Pogba di Musim Dingin
Liga Italia 13 Desember 2019, 18:00
-
Buffon Akui Bertemu Real Madrid Akan Sangat Menyenangkan Baginya
Liga Champions 13 Desember 2019, 17:50
-
3 Gelandang yang Layak Didatangkan Juventus di Januari 2020
Editorial 13 Desember 2019, 16:36
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR