Osvaldo dilempar ke bangku cadangan bersama Daniele De Rossi saat Roma menang 2-0 atas Atalanta di Serie A sebelum jeda internasional. Setelah mencetak satu gol untuk Italia dalam laga melawan Armenia di kualifikasi Piala Dunia 2014, Osvaldo mengungkapkan kekecewaaannya terhadap Zeman.
"Saya kecewa dengan kata-kata Zeman. Orang-orang boleh berkata apa saja tentang saya, tapi jangan sebut saya tidak pernah bersungguh-sungguh di atas lapangan," papar Osvaldo.
Osvaldo merupakan salah satu incaran Juventus di musim panas, dan sepertinya minat mereka bakal kembali hidup dalam waktu dekat. Tuttosport mengklaim bahwa Juventus siap menawarkan Fabio Quagliarella sebagai bagian dari kesepakatan untuk membawa Osvaldo ke Turin bulan Januari nanti.
Jika benar Osvaldo datang, maka itu akan menjadi solusi bagi lini depan Juventus, yang jarang memainkan Nicklas Bendtner sejak merekrutnya dari Arsenal. [initial]
Piala Dunia - Osvaldo: Kami Harus Dapatkan Tempat (foti/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 15 Oktober 2012, 17:00

-
Coutinho: Inter Akan Menangkan Scudetto
Liga Italia 15 Oktober 2012, 05:53
-
Zidane Berencana Jadi Pelatih Prancis
Liga Spanyol 15 Oktober 2012, 05:36
-
Mazzarri Tak Sabar Menunggu Juventus-Napoli
Liga Italia 15 Oktober 2012, 04:22
-
Juventus Pantau Situasi Osvaldo di Roma
Liga Italia 15 Oktober 2012, 03:50
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR