Pemain 24 tahun musim ini bermain cukup bagus bersama Juventus. Namun, ia dikabarkan tidak cukup puas karena hanya menjadi pemain alternatif atau pemain cadangan.
Hal inilah, menurut Calciomercato, membuat Juventus akan duduk bersama untuk membahas masa depan Zaza di akhir musim ini. Namun, hal ini kabarnya mengalami penundaan. Juventus dan Zaza masih belum merencanakan pertemuan untuk membahas musim depan.
Pembahasan ini disebut bisa molor lebih panjang andai Zaza ikut ambil bagian bersama timnas Italia di Euro 2016. Zaza disebut akan fokus ke Euro dan enggan membahas masa depannya bersama klub.
Juventus sendiri sebelumnya dikabarkan enggan menjual Zaza secara permanen. Mereka lebih senang dengan opsi peminjaman. Juara Serie A masih yakin bahwa Zaza memiliki potensi untuk menjadi pemain masa depan klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Tunda Negosiasi Kontrak Zaza
Liga Italia 2 Mei 2016, 17:40
-
Juventus, Roma dan Inter Kejar Benatia
Liga Italia 2 Mei 2016, 14:33
-
Galeri 2 Mei 2016, 09:01
-
Dipuji Juventini, Allegri Berterima Kasih
Liga Italia 2 Mei 2016, 08:02
-
Allegri: Jangan Berpesta Dulu, Juventus
Liga Italia 2 Mei 2016, 07:03
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR