Dalam delapan penampilan berturut-turut sebelum laga menjamu Verona, Higuain selalu gagal mengoyak gawang lawan. Itu adalah puasa gol terpanjang Higuain di Serie A sejak bergabung dengan Napoli dari Real Madrid.
8 - Gonzalo Higuaín just ended his longer goal drought in Serie A: eight appearances without finding the net. Relief. #NapoliVerona
— OptaPaolo (@OptaPaolo) October 26, 2014
Setelah menunggu sekian lama, Higuain kembali menunjukkan taringnya sebagai salah satu striker terbaik di ranah Eropa. Tiga gol langsung dia lesakkan untuk membantu timnya menggulung Verona di San Paolo. Dua gol lain diciptakan Marek Hamsik, sedangkan Jose Callejon menyumbang satu.
Kebangkitan El Pipita ini adalah kabar bagus bagi Napoli, yang mulai merangkak naik di tangga klasemen sementara, jelang dua laga yang akan datang. Berikutnya, Partenopei akan bertandang ke markas Atalanta (30/10) dan menjamu AS Roma (01/11). [initial]
Stat Attack:
- Gol Luar Area, Solusi Paten Fiorentina
- Ball Possession Terendah AC Milan
- Gebrakan Mengagumkan Sevilla
- John Terry Kuasai Satu Daftar Rekor Chelsea
- Penantian van Persie Berakhir di Laga ke-20
- Orkestra Serangan Ala Cesc Fabregas
- 8 'Dinding Besi' Spesialis Clean Sheet
- EDITORIAL: Moya, Harga Bata, Kualitas Baja
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 27 Oktober 2014, 13:54

-
Januari, Roma Lepas Cole ke MLS?
Liga Italia 27 Oktober 2014, 11:02
-
Review: Pembantaian Bavaria Masih Hantui Roma
Liga Italia 26 Oktober 2014, 03:39
-
Garcia: Roma Harus Tunjukkan Ambisinya Lawan Sampdoria
Liga Italia 25 Oktober 2014, 00:47
-
Preview: Sampdoria vs Roma, Sembuhkan Luka
Liga Italia 24 Oktober 2014, 18:24
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR