Cole dituding menjadi titik lemah Giallorossi saat dihancurkan Bayern Munich 1-7 di Liga Champions tengah pekan lalu. Ia pun ditarik keluar di waktu jeda dan dicadangkan pelatih Rudi Garcia kontra Sampdoria akhir pekan kemarin.
Spekulasi pun kemudian berkembang liar dengan eks defender Arsenal dan Chelsea itu bakal dilepas karena tak mampu memberikan kontribusi, bahkan bila perlu saat bursa transfer dibuka lagi Januari nanti.
Diduga Cole bakal dilepas manajemen Roma ke Amerika Serikat dengan Orlando City sebagai penampungnya. Andai terlaksana, maka di klub anyar MLS itu ia akan bergabung dengan eks bintang AC Milan, Kaka. (tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 27 Oktober 2014, 13:54

-
Januari, Roma Lepas Cole ke MLS?
Liga Italia 27 Oktober 2014, 11:02
-
Review: Pembantaian Bavaria Masih Hantui Roma
Liga Italia 26 Oktober 2014, 03:39
-
Garcia: Roma Harus Tunjukkan Ambisinya Lawan Sampdoria
Liga Italia 25 Oktober 2014, 00:47
-
Preview: Sampdoria vs Roma, Sembuhkan Luka
Liga Italia 24 Oktober 2014, 18:24
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR