Awalnya Conte menawarkan menawarkan diri untuk dihukum tiga bulan plus denda 200 ribu euro. Komisi Disiplin FIGC menolak penawaran pelatih Juventus itu. Conte akhirnya memutuskan untuk menjalani persidangan.
Menurut hukum Italia, seorang terdakwa memang boleh membuat penawaran semacam itu. Biasanya, penawaran seperti itu dibuat oleh orang yang sudah merasa bersalah dan yakin akan kalah dalam sidang.
Namun kasus Conte berbeda. Dia bersedia menerima hukuman asal semua tuduhan dicabut dan dirinya dianggap tak bersalah. Negosiasi tak berjalan lancar dan tawaran Conte ditolak FIGC.
"Penawaran hukuman adalah kesempatan yang sebenarnya ingin kami ambil. Bukan keputusan yang mudah, saya sendiri yang memaksa Conte untuk menerima hukuman tiga bulan itu. Setelah ditolak, kami akan bertarung di pengadilan karena kehormatan Conte tak ternilai harganya," ucap Antonio De Rensis, sang pengacara. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 5 Agustus 2012, 23:21

-
Malaga Jual Rondon ke Rubin Kazan
Liga Spanyol 5 Agustus 2012, 22:00
-
'Kehormatan Conte Tak Ternilai'
Liga Italia 5 Agustus 2012, 16:30
-
Cannavaro: Sulit Katakan Tidak Pada Juventus
Liga Italia 5 Agustus 2012, 12:08
-
Juve Alihkan Pandangan Pada Salomon Rondon
Liga Italia 5 Agustus 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR