"Dia adalah pemain kelas dunia. Dia sungguh fenomenal. Meski umurnya masih muda dan belum banyak pengalaman, karirnya bisa melejit sejauh ini," ungkap Lichtsteiner kepada RMC Sport.
"Saat ini Ia telah bermain lebih baik dibandingkan dengan musim lalu. Dia sangat layak mendapat tempat inti di klub seperti Juventus."
Penghargaan sebagai pemain muda terbaik Eropa atau Golden Boy, yang baru diterima oleh Paul Pogba, menjadi contoh nyata prestasi pemain berusia 20 tahun itu. Antonio Conte sebagai pelatih pun tak ragu menjadikan pemain Prancis itu sebagai amunisi utama di lini tengah Bianconeri.
Di musim ini, Pogba telah mengemas 22 penampilan dan mencetak lima gol di semua ajang kompetisi. Dan musim ini merupakan musim keduanya berpetualang di Turin setelah pindah dari Manchester United.[initial]
(foti/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wakil Italia Melempem di Liga Champions, Balotelli Kecewa
Liga Champions 14 Desember 2013, 13:10
-
Klausul Rilis Tinggi, Juve Siap Tebus Muniain Dari Bilbao
Liga Italia 14 Desember 2013, 05:05
-
Lichtsteiner: Pogba Sungguh Fenomenal
Liga Italia 14 Desember 2013, 00:48
-
Diincar Arsenal dan United, Griezmann Tak Bergeming
Liga Spanyol 13 Desember 2013, 23:21
-
Lippi: Juventus Akan Kembali Unjuk Gigi di Eropa
Liga Italia 13 Desember 2013, 20:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR