Beberapa tahun lalu, sebagian besar klub di Italia kurang memberikan kepercayaan terhadap pemain muda. Mereka lebih memilih untuk membeli pemain import yang telah matang.
Akan tetapi, musim ini terlihat sedikit berbeda. Banyak klub yang memberikan kesempatan kepada pemain muda mereka untuk lebih berkembang. Hal ini membuat Lippi optimis bahwa klub-klub tersebut akan kembali membuat Serie A dan mereka sendiri kembali bersinar.
"Pemberlakuan kembali sistem pemain muda adalah hal terbaik bagi kompetisi saat ini. Para pemain muda kini lebih berbobot ketimbang pemain asing. Ini adalah cara terbaik untuk mengangkat pamor sepak bola Italia ke level yang lebih tinggi," terang Lippi.
AC Milan merupakan salah satu contoh dari perkembangan tersebut. Rossoneri memilih untuk memberikan kepercayaan kepada Mattia De Sciglio dan Stephan El Shaarawy dan membuang dua pemain senior mereka. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Boateng Menyesal Tak Gabung Milan Sedari Dulu
Liga Italia 11 September 2012, 23:00
-
AC Milan Akan Coba Rayu Pepe Reina
Liga Italia 11 September 2012, 20:35
-
Boateng Sudah Kembali Berlatih Bersama Milan
Liga Italia 11 September 2012, 19:00
-
Barry Sesalkan Hengkangnya De Jong ke Milan
Liga Inggris 11 September 2012, 18:45
-
Lippi: Pemain Muda Akan Lambungkan Serie A
Liga Italia 11 September 2012, 12:45
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR