Striker Spanyol, Fernando Llorente merasa saat ini Bianconeri sedang dalam form yang bagus dan sangat termotivasi menuju Derby Turin.
"Kami sedang dalam form yang bagus dan kami ingin melanjutkannya. Kami sangat termotivasi untuk bertarung di derby. Ini adalah pertandingan yang paling dirasakan oleh para suporter."
"Rivalitas ini sangat menyenangkan, ini adalah pertandingan penting karena kami harus terus berada di posisi pertama." terangnya pada JTV.
Mengenai kondisinya sendiri, mantan striker Athletic Club itu merasa kerja kerasnya mulai memberi hasil.
"Saya merasa sangat baik, saya bekerja dengan baik, saya tak dipanggil timnas jadi saya bisa berlatih lebih keras dan hasilnya mulai terlihat." [initial]
Update berita Serie A mu di sini
- Astori Waspadai Kebangkitan Inter Bersama Mancini
- Milan Tak Akan Jual Pazzini di Januari
- Dipaksa Keluar Dari Milan, Mexes Berontak
- Juan Jesus: Mancini Beri Ketenangan
- Galliani: Milan Tak Akan Belanja di Januari
- Gagalkan Enam Penalti Berturut-turut, Handanovic Tetap Santai
- Agnelli Berharap Juventus Perpanjang Derita Torino
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rumor Giovinco ke Napoli Dimentahkan Sang Agen
Liga Italia 29 November 2014, 09:55
-
Preview: Juventus vs Torino, Derby Timpang
Liga Italia 29 November 2014, 06:58
-
Chiellini Ungkap Keakraban Pemain-pemain Juventus dan Torino
Liga Italia 29 November 2014, 04:13
-
Pekan Depan Asamoah Menuju Barcelona
Liga Italia 29 November 2014, 03:53
-
Llorente: Juventus Sedang Bagus-bagusnya
Liga Italia 29 November 2014, 02:37
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR