Lucescu merupakan mantan pelatih Ronaldo saat masih di Inter pada musim 1998-1999. Saat itu, Ronaldo mampu tampil gemilang dengan mencetak 14 gol dari 19 pertandingan di Serie A bersama Nerazzurri.
Namun baru-baru ini Lucescu yang kini melatih Zenit St Petersburg, mengatakan ada kebiasaan buruk yang gemar dilakukan oleh legenda sepakbola Brasil itu.
"Saya menyukai Il Fenomeno (Ronaldo) begitu banyak, tapi dia tak suka untuk berlatih," ungkapnya kepada Dolce Sport.
"Dia menghabiskan lebih banyak waktu di klub malam dan ingin bermain tanpa sesi latihan, tapi bakatnya fantastis," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Gea Ternyata Pernah Hampir Gabung Juventus
Liga Italia 11 Oktober 2016, 23:53
-
Sturaro Tegaskan Ambisi Besar Juve di Liga Champions
Liga Champions 11 Oktober 2016, 23:52
-
Montolivo: Terima Kasih untuk yang Mendoakan Saya Mati
Liga Italia 11 Oktober 2016, 23:32
-
Kelas Donnarumma Diklaim Masih di Bawah Perin
Liga Italia 11 Oktober 2016, 22:27
-
Raiola Siap Rampungkan Transfer Matuidi ke Juventus
Liga Italia 11 Oktober 2016, 22:15
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR